PENERAPAN CARA BUDIDAYA IKAN YANG BAIK PADA PEMBESARAN UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) DI PESISIR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan cara budidaya ikan yang baik (CBIB) serta faktor yang mempengaruhinya pada kegiatan pembesaran udang vaname (Litopenaeus vannamei) di pesisir Daerah Istimewa Yogyakarta. Disamping itu penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui teknologi budiday...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Gadjah Mada
2016-08-01
|
Series: | Jurnal Perikanan Universitas Gadjah Mada |
Subjects: | |
Online Access: | https://journal.ugm.ac.id/jfs/article/view/12549 |