Variasi Komposisi Kerapatan Partikel Dan Jumlah Perekat Terhadap Karakteristik Papan Komposit Limbah Kayu Aren – Serbuk Gergaji

Tujuan dari penelitian ini untuk memanfaatkan limbah kulit kayu pohon aren dari sisa buangan industri tepung aren sebagai finir pada lapisan papan partikel sehingga diperoleh papan komposit yang berkualitas. Panel papan komposit dibuat dari papan partikel dari serbuk gergaji kayu sengon dilapisi fin...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Nor Intang Setyo H., Gathot Heri Sudibyo
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Jenderal Soedirman 2008-08-01
Series:Dinamika Rekayasa
Subjects:
Online Access:http://dinarek.unsoed.ac.id/jurnal/index.php/dinarek/article/view/119