EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR
Indonesia: Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui efektivitas model pembelajaran kooperatif STAD terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas V Sekolah Dasar; 2) mengetahui efektivitas model pembelajaran koooperatif STAD terhadap retensi siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian ini menerapkan p...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin
2018-10-01
|
Series: | Muallimuna: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah |
Subjects: | |
Online Access: | https://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna/article/view/1408 |
id |
doaj-c3353eef030a47e2afe56a5d4d5a4892 |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-c3353eef030a47e2afe56a5d4d5a48922020-11-24T21:56:06ZindUniversitas Islam Kalimantan MAB BanjarmasinMuallimuna: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah2476-97032018-10-014111010.31602/muallimuna.v4i1.14081274EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASARYudha Adrian0Sa'adah Erliani1STKIP PGRI BanjarmasinSTKIP PGRI BanjarmasinIndonesia: Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui efektivitas model pembelajaran kooperatif STAD terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas V Sekolah Dasar; 2) mengetahui efektivitas model pembelajaran koooperatif STAD terhadap retensi siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian ini menerapkan pendekatan Quantitatif, dengan metode Non Equivalent Kontrol Group Design. Subjek penelitian berjumlah 52 orang siswa kelas 5 SDN Kelayan Barat. Penelitian ini terdiri atas dua kelas: 1) kelas eksperimen menerapkan model pembelajaran kooperatif STAD; 2) kelas kontrol menerapkan pembelajaran konvesional. Instrumen yang digunakan adalah tes pilihan ganda berjumlah 30 item. Analisis data penelitian ini menggunakan uji t independent berbantuan SPSS 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran kooperatif efektif memberikan pengaruh terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas V Sekolah Dasar dan daya retensi siswa. Hal ini ditunjukkan melalui hasil analisis uji t independent posttest 1 menggunakan uji t independent menunjukkan nilai t hitung -3,73 dengan nilai signifikansi. 0,00 < 0,05 sehingga H0 ditolak. Selajutnya, analisis data posttest 2 menggunakan uji t independent menunjukkan nilai t hitung -3,65 dengan nilai signifikansi. 0,001 < 0,05 sehingga H0 ditolak. Prosentase penurunan daya retensi siswa kelas eksperimen sebesar 3 %, sedangkan penurunan daya retensi siswa kelas kontrol sebesar 5,1%. Selisih penurunan daya retensi antara kelas eksperimen dan kelas kontrol sebesar 2,1%. Dengan demikian, kelas eksperimen lebih baik dibandingkan kelas kontrol dalam mempertahankan daya retensi. Kata Kunci: pembelajaran kooperatif; STAD; hasil belajar kognitif; daya retensi THE EFFECTIVENESS OF COOPERATIVE LEARNING STAD TOWARD STUDENTS’ OUTCOME AND RETENTION OF GRADE 5TH ELEMENTARY SCHOOL English: The aims of this study are to: 1) find out effectiveness cooperative learning STAD toward grade 5th students’ outcome; 2) find out effectiveness cooperative learning STAD toward student’s retention. This study implemented Quantitative study in non-equivalent control group design. Subject of study are 52 students of 5th grade in SDN Kelayan Barat. This study consist of two group. First group is experimental class. Second group is control class. In experimental class implemented cooperative learning STAD. In control class implemented traditional learning. Instument of study is multiple-choices test that is consist of 30 items. Data of study analized by independent t test on SPSS 20. Findings of study were showed that cooperative learning STAD more effective toward student’s outcome and retention. Statistic analiysis of posttest 1 showed that t value -3,73 or p.value 0,00 < 0,05, so H0 is rejected. Then, statistic analiysis of posttest 2 showed that t value -3,65 or p.value 0,001 < 0,05, so H0 is rejected. The retention of experimental class was decreased about 3%, whereas control class was decreased about 5,1%. It means that experimental class was better to keep after memories than control class. Keywords: cooperative learning; STAD; students’ outcome; students’ retentionhttps://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna/article/view/1408pembelajaran kooperatifSTADhasil belajar kognitifdaya retensi |
collection |
DOAJ |
language |
Indonesian |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
Yudha Adrian Sa'adah Erliani |
spellingShingle |
Yudha Adrian Sa'adah Erliani EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR Muallimuna: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah pembelajaran kooperatif STAD hasil belajar kognitif daya retensi |
author_facet |
Yudha Adrian Sa'adah Erliani |
author_sort |
Yudha Adrian |
title |
EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR |
title_short |
EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR |
title_full |
EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR |
title_fullStr |
EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR |
title_full_unstemmed |
EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF STAD TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN DAYA RETENSI SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR |
title_sort |
efektivitas model pembelajaran kooperatif stad terhadap hasil belajar kognitif dan daya retensi siswa kelas v sekolah dasar |
publisher |
Universitas Islam Kalimantan MAB Banjarmasin |
series |
Muallimuna: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah |
issn |
2476-9703 |
publishDate |
2018-10-01 |
description |
Indonesia: Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui efektivitas model pembelajaran kooperatif STAD terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas V Sekolah Dasar; 2) mengetahui efektivitas model pembelajaran koooperatif STAD terhadap retensi siswa kelas V Sekolah Dasar. Penelitian ini menerapkan pendekatan Quantitatif, dengan metode Non Equivalent Kontrol Group Design. Subjek penelitian berjumlah 52 orang siswa kelas 5 SDN Kelayan Barat. Penelitian ini terdiri atas dua kelas: 1) kelas eksperimen menerapkan model pembelajaran kooperatif STAD; 2) kelas kontrol menerapkan pembelajaran konvesional. Instrumen yang digunakan adalah tes pilihan ganda berjumlah 30 item. Analisis data penelitian ini menggunakan uji t independent berbantuan SPSS 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran kooperatif efektif memberikan pengaruh terhadap hasil belajar kognitif siswa kelas V Sekolah Dasar dan daya retensi siswa. Hal ini ditunjukkan melalui hasil analisis uji t independent posttest 1 menggunakan uji t independent menunjukkan nilai t hitung -3,73 dengan nilai signifikansi. 0,00 < 0,05 sehingga H0 ditolak. Selajutnya, analisis data posttest 2 menggunakan uji t independent menunjukkan nilai t hitung -3,65 dengan nilai signifikansi. 0,001 < 0,05 sehingga H0 ditolak. Prosentase penurunan daya retensi siswa kelas eksperimen sebesar 3 %, sedangkan penurunan daya retensi siswa kelas kontrol sebesar 5,1%. Selisih penurunan daya retensi antara kelas eksperimen dan kelas kontrol sebesar 2,1%. Dengan demikian, kelas eksperimen lebih baik dibandingkan kelas kontrol dalam mempertahankan daya retensi.
Kata Kunci: pembelajaran kooperatif; STAD; hasil belajar kognitif; daya retensi
THE EFFECTIVENESS OF COOPERATIVE LEARNING STAD TOWARD STUDENTS’ OUTCOME AND RETENTION OF GRADE 5TH ELEMENTARY SCHOOL
English: The aims of this study are to: 1) find out effectiveness cooperative learning STAD toward grade 5th students’ outcome; 2) find out effectiveness cooperative learning STAD toward student’s retention. This study implemented Quantitative study in non-equivalent control group design. Subject of study are 52 students of 5th grade in SDN Kelayan Barat. This study consist of two group. First group is experimental class. Second group is control class. In experimental class implemented cooperative learning STAD. In control class implemented traditional learning. Instument of study is multiple-choices test that is consist of 30 items. Data of study analized by independent t test on SPSS 20. Findings of study were showed that cooperative learning STAD more effective toward student’s outcome and retention. Statistic analiysis of posttest 1 showed that t value -3,73 or p.value 0,00 < 0,05, so H0 is rejected. Then, statistic analiysis of posttest 2 showed that t value -3,65 or p.value 0,001 < 0,05, so H0 is rejected. The retention of experimental class was decreased about 3%, whereas control class was decreased about 5,1%. It means that experimental class was better to keep after memories than control class.
Keywords: cooperative learning; STAD; students’ outcome; students’ retention |
topic |
pembelajaran kooperatif STAD hasil belajar kognitif daya retensi |
url |
https://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna/article/view/1408 |
work_keys_str_mv |
AT yudhaadrian efektivitasmodelpembelajarankooperatifstadterhadaphasilbelajarkognitifdandayaretensisiswakelasvsekolahdasar AT saadaherliani efektivitasmodelpembelajarankooperatifstadterhadaphasilbelajarkognitifdandayaretensisiswakelasvsekolahdasar |
_version_ |
1725859556206051328 |