Mutasi Gen CYP21 dan Manifestasi Klinis pada Hiperplasia Adrenal Kongenital

Latar belakang. Hiperplasia adrenal kongenital (HAK) adalah suatu kelainan genetik yang disebabkan oleh mutasi gen CYP21 yang bersifat autosomal resesif. Lebih dari 90% kasus terjadi akibat defisiensi enzim 21-hidroksilase (21-OHD). Tujuan. Mengetahui manifestasi klinis mutasi CYP21 pada anak dengan...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Ludi Dhyani, Jose RL Batubara, Setyo Handryastuti, Lamtorogung Prayitno
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia 2016-11-01
Series:Sari Pediatri
Subjects:
Online Access:https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/18