Hubungan antara konsumsi iodium dan gondok pada siswi berusia 15-17 tahun

LATAR BELAKANG Konsekuensi gangguan akibat kekurangan iodium (GAKI) yang paling utama adalah kelainan neuropsikologi dalam masa pertumbuhan janin. Remaja merupakan kelompok usia yang segera akan menghasilkan keturunan. Penelitian ini bertujuan untuk menilai adanya hubungan antara konsumsi iodium dan...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Basuki Budiman, Iman Sumarno
Format: Article
Language:English
Published: Faculty of Medicine Trisakti University 2007-08-01
Series:Universa Medicina
Subjects:
Online Access:https://univmed.org/ejurnal/index.php/medicina/article/view/299