EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DITINJAU DARI KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI DI KOTA YOGYAKARTA

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui: (1) manakah yang memberikan prestasi belajar lebih baik diantara model pembelajaran kooperatif tipe TPSatau pembelajaran langsung, (2) manakah yang mempunyai prestasi belajar lebih baik di antara siswa yang mempunyai kemandirian belajar tinggi, sedang, a...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Annis Deshinta Ayuningtyas
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas PGRI Madiun 2015-02-01
Series:Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika
Subjects:
Online Access:http://e-journal.unipma.ac.id/index.php/jipm/article/view/514