Pengaruh Pemeliharaan pada Kepadatan Kandang yang Berbeda Terhadap Performa Ayam Broiler

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh pemeliharaan pada kepadatan kandang yang berbeda terhadap performa ayam broiler. Materi yang digunakan dalam  penelitian ini adalah ayam broiler unsexed sejumlah 280 ekor berumur 2 minggu dengan bobot badan 298,37±23,33 gram (CV = 7,81%) yang dipeliha...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Irfan Danis Woro, Umiyati Atmomarsono, Rina Muryani
Format: Article
Language:Indonesian
Published: BPFP Universitas Bengkulu 2019-12-01
Series:Jurnal Sain Peternakan Indonesia
Subjects:
Online Access:https://ejournal.unib.ac.id/index.php/jspi/article/view/9698