Analisis Tingkat Karakter Religius Siswa Sekolah Menengah Pertama

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat karakter religius siswa kelas VIIIA dan VIIIB di SMP Negeri 22 Kota Jambi dalam kehidupan sehari-hari. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan dokumentasi menggunakan instrumen angket karakter. Analisis data dalam penelitian ini...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Arip Nurrahman, Ardy Irawan
Format: Article
Language:English
Published: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Negeri Kendari 2020-06-01
Series:Al-TA'DIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan
Online Access:https://ejournal.iainkendari.ac.id/index.php/al-tadib/article/view/1575