PENGEMBANGAN DAN PEMANFAATAN SUMBER DAYA AIR RAMAH LINGKUNGAN (Studi Kasus Air Bersih di Umbulan Pasuruan)

Proyek Umbulan adalah sebuah program raksasa pemerintah Jawa Timur, yang sudah dicanangkan sejak masa Orde Baru hingga saat ini belum terlaksana. Dalam menghadapi Era Pembangunan Milenium (MDGs), diperkirakan 78 juta orang Indonesia akan membutuhkan pasokan air bersih lebih banyak. Gubernur Jawa Ti...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Sukriyah Kustanti Moerad, Endang Susilowati
Format: Article
Language:English
Published: Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 2016-06-01
Series:Jurnal Sosial Humaniora
Subjects:
Online Access:http://iptek.its.ac.id/index.php/jsh/article/view/1278/1093