RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTUL

<p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan karakteristik ragam bahasa transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Mendeskripsikan faktor-faktor penentu yang mneyebabkan terjadinya ragam bahasa pada transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Mendeskripsikan fungsi ragam bahasa transaksi j...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Ariesty Fujiastuti
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Ahmad Dahlan 2014-10-01
Series:Bahastra
Online Access:http://journal.uad.ac.id/index.php/BAHASTRA/article/view/3240
id doaj-fff9b620b7ec40b09fa694ae62147b20
record_format Article
spelling doaj-fff9b620b7ec40b09fa694ae62147b202021-09-03T15:07:13ZengUniversitas Ahmad DahlanBahastra0215-49942548-45832014-10-0132110.26555/bahastra.v32i1.32402140RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTULAriesty Fujiastuti0Universitas Ahmad Dahlan<p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan karakteristik ragam bahasa transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Mendeskripsikan faktor-faktor penentu yang mneyebabkan terjadinya ragam bahasa pada transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Mendeskripsikan fungsi ragam bahasa transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode rekam dan catat. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik lanjut SBLC (Simak Bebas Libat Cakap). Instrumen yang digunakan dalam penleitian ini adalah penulis, hardwere (perangkat keras) berupa MP4, dan kartu data. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa karakteristik ragam bahasa transaksi jual beli di Pasar Niten Bantul ada tiga. Pertama, penggunaan kata-kata sesuai dengan barang yang dijual. Kedua, kalimat yang digunakan pendek dan tidak lengkap (kalimat tidak formal). Ketiga, penggunaan kata dari bahasa Jawa. Faktor-faktor yang mneyebabkan terjadinya ragam bahasa pada transaksi jual beli di Pasar Niten Bantul meliputi: (1) faktor usia, (2) faktor pendidikan, dan (3) faktor asal daerah. Fungsi ragam bahasa pada transaksi jual beli di Pasar Niten Bantul meliputi: (1) fungsi emotif, (2) fungsi direktif, (3) fungsi fatik, dan (4) fungsi referensial.</p><p> </p><p><strong>Kata Kunci:</strong> Ragam Bahasa, Transaksi Jual Beli, Pasar.<strong></strong></p>http://journal.uad.ac.id/index.php/BAHASTRA/article/view/3240
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author Ariesty Fujiastuti
spellingShingle Ariesty Fujiastuti
RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTUL
Bahastra
author_facet Ariesty Fujiastuti
author_sort Ariesty Fujiastuti
title RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTUL
title_short RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTUL
title_full RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTUL
title_fullStr RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTUL
title_full_unstemmed RAGAM BAHASA TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR NITEN BANTUL
title_sort ragam bahasa transaksi jual beli di pasar niten bantul
publisher Universitas Ahmad Dahlan
series Bahastra
issn 0215-4994
2548-4583
publishDate 2014-10-01
description <p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan karakteristik ragam bahasa transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Mendeskripsikan faktor-faktor penentu yang mneyebabkan terjadinya ragam bahasa pada transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Mendeskripsikan fungsi ragam bahasa transaksi jual beli di pasar Niten Bantul. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode rekam dan catat. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik lanjut SBLC (Simak Bebas Libat Cakap). Instrumen yang digunakan dalam penleitian ini adalah penulis, hardwere (perangkat keras) berupa MP4, dan kartu data. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa karakteristik ragam bahasa transaksi jual beli di Pasar Niten Bantul ada tiga. Pertama, penggunaan kata-kata sesuai dengan barang yang dijual. Kedua, kalimat yang digunakan pendek dan tidak lengkap (kalimat tidak formal). Ketiga, penggunaan kata dari bahasa Jawa. Faktor-faktor yang mneyebabkan terjadinya ragam bahasa pada transaksi jual beli di Pasar Niten Bantul meliputi: (1) faktor usia, (2) faktor pendidikan, dan (3) faktor asal daerah. Fungsi ragam bahasa pada transaksi jual beli di Pasar Niten Bantul meliputi: (1) fungsi emotif, (2) fungsi direktif, (3) fungsi fatik, dan (4) fungsi referensial.</p><p> </p><p><strong>Kata Kunci:</strong> Ragam Bahasa, Transaksi Jual Beli, Pasar.<strong></strong></p>
url http://journal.uad.ac.id/index.php/BAHASTRA/article/view/3240
work_keys_str_mv AT ariestyfujiastuti ragambahasatransaksijualbelidipasarnitenbantul
_version_ 1717816288207699968