PEMBERDAYAAN INTERNAL PROGRAM PASCASARJANA IAIN AR-RANIRY
Terdapat korelasi sinergis antara institusi dan kualitas pendidikannya. Pascasajana IAIN A-Raniry sebagai salah satu penyelenggara pendidikan tinggi di Indonesia memiliki kekhasan dengan institusi pendidikan lain. Sebagai institusi keilmuan, dituntut untuk dapat memenuhi tugas-tugas pendidikan dan p...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Arabic |
Published: |
Universitas Islam Negeri Ar-Raniry
2018-04-01
|
Series: | Jurnal Ilmiah Islam Futura |
Subjects: | |
Online Access: | https://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/islamfutura/article/view/3052 |
Summary: | Terdapat korelasi sinergis antara institusi dan kualitas pendidikannya. Pascasajana IAIN A-Raniry sebagai salah satu penyelenggara pendidikan tinggi di Indonesia memiliki kekhasan dengan institusi pendidikan lain. Sebagai institusi keilmuan, dituntut untuk dapat memenuhi tugas-tugas pendidikan dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada masyarakat. Di samping itu, sebagai institusi keislaman sekaligus yang membedakannya dengan institusi lainnya, yaitu pengembangan ilmu pengetahuan agama Islam secara lebih intensif. |
---|---|
ISSN: | 1412-1190 2407-7542 |