Pengaruh Natrium Sulfida (Na2S) pada Proses Pengapuran terhadap Uji Fisik Kulit Samak Ikan Buntal (Arothon reticularis)

Kulit ikan bisa digunakan sebagai alternatif bahan baku untuk industri penyamakan kulit mengingat keterbatasan bahan baku kulit mentah hewan darat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahuipengaruh penggunaan Natrium Sulfida pada proses pengapuran yang berbeda konsentrasinya pada hasil uji...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Susanti Rahayu, RLM Satrio Ari Wibowo, Titik Anggraini
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Gadjah Mada 2015-07-01
Series:Jurnal Perikanan Universitas Gadjah Mada
Subjects:
Online Access:https://journal.ugm.ac.id/jfs/article/view/10365

Similar Items