General Movements pada Bayi dengan Riwayat Hiperbilirubinemia

Latar belakang. Deteksi dini gangguan perkembangan neurologis pada bayi muda sulit dilakukan. Hiperilirubinemia merupakan salah satu penyebab terjadinya gangguan perkembangan pada anak. Pemeriksaan kualitas general movements(GMs) pada usia fidgety(3 bulan) memiliki nilai prediksi terhadap ganggua...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Patricia A. Pattinama, Alifiani Hikmah Putranti, Gatot Irawan Sarosa
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia 2016-11-01
Series:Sari Pediatri
Subjects:
Online Access:https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/372
id doaj-df1fd80f4110442783a55f81009ceba3
record_format Article
spelling doaj-df1fd80f4110442783a55f81009ceba32020-11-24T22:19:21ZindBadan Penerbit Ikatan Dokter Anak IndonesiaSari Pediatri0854-78232338-50302016-11-01142122910.14238/sp14.2.2012.122-9319General Movements pada Bayi dengan Riwayat HiperbilirubinemiaPatricia A. Pattinama0Alifiani Hikmah Putranti1Gatot Irawan Sarosa2Departemen Pediatri Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro/SMF Kesehatan Anak RSUP Dr Kariadi, SemarangDepartemen Pediatri Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro/SMF Kesehatan Anak RSUP Dr Kariadi, SemarangDepartemen Pediatri Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro/SMF Kesehatan Anak RSUP Dr Kariadi, SemarangLatar belakang. Deteksi dini gangguan perkembangan neurologis pada bayi muda sulit dilakukan. Hiperilirubinemia merupakan salah satu penyebab terjadinya gangguan perkembangan pada anak. Pemeriksaan kualitas general movements(GMs) pada usia fidgety(3 bulan) memiliki nilai prediksi terhadap gangguan perkembangan. Tujuan.Menilai pengaruh hiperbilrubinemia terhadap terjadinya abnormal GMs. Metode.Penelitian kohort dilanjutkan dengan nested case controlpada 44 bayi yang lahir di RSUP Dr.Kariadi, Semarang pada September 2009 sampai dengan Februari 2010. Subyek penelitian terdiri dari kelompok I 22 bayi dengan kadar BIS (bilirubin indirek serum) >12 mg/dl dan kelompok II 22 bayi dengan kadar BIS <12 mg/dl, pada kedua kelompok dilakukan pemeriksaan GMs dengan rekaman video menggunakan standarisasi metode Prechtl pada usia 3 bulan. Analisis hasil rekaman dilakukan oleh ahli. Hasil dari kelompok normal dan kelompok abnormal, dilakukan nested case controlGMs abnormal adalah kelompok kasus dan kelompok kontrol GMs normal berdasarkan skala Likert. Abnormal GMs apabila skor d5. Diteliti hubungan hiperbilirubinemia dengan GMs abnormal. Uji statistik dengan chi-square, Receiver operating curve(ROC), dan multivariat regresi logistik. Hasil. Rerata kadar BIS pada kelompok I 15,0±3,43 mg/dL dan rerata kadar BIS pada kelompok II 8,5±1,68 mg/dL. Pada kedua kelompok terdapat neonatus dengan GMs normal dan abnormal. Rerata kadar BIS pada kelompok abnormal GMs (kelompok kasus) 15,6±4,18 mg/dL, sedangkan kelompok kontrol 9,8±2,63 mg/dL dengan p<0,001. Analisis kurva ROC menunjukkan luas area dibawah kurva ROC untuk kadar BIS 0,92. Kadar BIS neonatal dapat digunakan sebagai prediktor GMs abnormal dengancut-off point BIS 12,67 mg/dL.  Kesimpulan.Kadar BIS neonatal t12 mg/dL dapat digunakan sebagai prediktor GMs abnormal.https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/372hiperbilirubinemiageneral movements(GMs)
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Patricia A. Pattinama
Alifiani Hikmah Putranti
Gatot Irawan Sarosa
spellingShingle Patricia A. Pattinama
Alifiani Hikmah Putranti
Gatot Irawan Sarosa
General Movements pada Bayi dengan Riwayat Hiperbilirubinemia
Sari Pediatri
hiperbilirubinemia
general movements(GMs)
author_facet Patricia A. Pattinama
Alifiani Hikmah Putranti
Gatot Irawan Sarosa
author_sort Patricia A. Pattinama
title General Movements pada Bayi dengan Riwayat Hiperbilirubinemia
title_short General Movements pada Bayi dengan Riwayat Hiperbilirubinemia
title_full General Movements pada Bayi dengan Riwayat Hiperbilirubinemia
title_fullStr General Movements pada Bayi dengan Riwayat Hiperbilirubinemia
title_full_unstemmed General Movements pada Bayi dengan Riwayat Hiperbilirubinemia
title_sort general movements pada bayi dengan riwayat hiperbilirubinemia
publisher Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia
series Sari Pediatri
issn 0854-7823
2338-5030
publishDate 2016-11-01
description Latar belakang. Deteksi dini gangguan perkembangan neurologis pada bayi muda sulit dilakukan. Hiperilirubinemia merupakan salah satu penyebab terjadinya gangguan perkembangan pada anak. Pemeriksaan kualitas general movements(GMs) pada usia fidgety(3 bulan) memiliki nilai prediksi terhadap gangguan perkembangan. Tujuan.Menilai pengaruh hiperbilrubinemia terhadap terjadinya abnormal GMs. Metode.Penelitian kohort dilanjutkan dengan nested case controlpada 44 bayi yang lahir di RSUP Dr.Kariadi, Semarang pada September 2009 sampai dengan Februari 2010. Subyek penelitian terdiri dari kelompok I 22 bayi dengan kadar BIS (bilirubin indirek serum) >12 mg/dl dan kelompok II 22 bayi dengan kadar BIS <12 mg/dl, pada kedua kelompok dilakukan pemeriksaan GMs dengan rekaman video menggunakan standarisasi metode Prechtl pada usia 3 bulan. Analisis hasil rekaman dilakukan oleh ahli. Hasil dari kelompok normal dan kelompok abnormal, dilakukan nested case controlGMs abnormal adalah kelompok kasus dan kelompok kontrol GMs normal berdasarkan skala Likert. Abnormal GMs apabila skor d5. Diteliti hubungan hiperbilirubinemia dengan GMs abnormal. Uji statistik dengan chi-square, Receiver operating curve(ROC), dan multivariat regresi logistik. Hasil. Rerata kadar BIS pada kelompok I 15,0±3,43 mg/dL dan rerata kadar BIS pada kelompok II 8,5±1,68 mg/dL. Pada kedua kelompok terdapat neonatus dengan GMs normal dan abnormal. Rerata kadar BIS pada kelompok abnormal GMs (kelompok kasus) 15,6±4,18 mg/dL, sedangkan kelompok kontrol 9,8±2,63 mg/dL dengan p<0,001. Analisis kurva ROC menunjukkan luas area dibawah kurva ROC untuk kadar BIS 0,92. Kadar BIS neonatal dapat digunakan sebagai prediktor GMs abnormal dengancut-off point BIS 12,67 mg/dL.  Kesimpulan.Kadar BIS neonatal t12 mg/dL dapat digunakan sebagai prediktor GMs abnormal.
topic hiperbilirubinemia
general movements(GMs)
url https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/372
work_keys_str_mv AT patriciaapattinama generalmovementspadabayidenganriwayathiperbilirubinemia
AT alifianihikmahputranti generalmovementspadabayidenganriwayathiperbilirubinemia
AT gatotirawansarosa generalmovementspadabayidenganriwayathiperbilirubinemia
_version_ 1725779586687434752