Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus II

Tujuan penelitian ini adalah tersusunnya prototipe model collaborative learning matematika melalui  media blog dengan interactive digital book matakuliah kalkulus II. Penelitian ini menggunakan metode penelitian pengembangan (development research). Model yang digunakan Four-D, meliputi tahap: define...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Sunismi Sunismi, Abdul Halim Fathani
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta 2017-10-01
Series:Jurnal Fourier
Online Access:http://fourier.or.id/index.php/FOURIER/article/view/68
id doaj-d03cbeae989d429788b8f1947e1b2c5f
record_format Article
spelling doaj-d03cbeae989d429788b8f1947e1b2c5f2020-11-24T20:46:40ZindUniversitas Islam Negeri Sunan Kalijaga YogyakartaJurnal Fourier2252-763X2541-52392017-10-0162698310.14421/fourier.2017.62.69-8368Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus IISunismi Sunismi0Abdul Halim Fathani1Universitas Islam MalangUniversitas Islam MalangTujuan penelitian ini adalah tersusunnya prototipe model collaborative learning matematika melalui  media blog dengan interactive digital book matakuliah kalkulus II. Penelitian ini menggunakan metode penelitian pengembangan (development research). Model yang digunakan Four-D, meliputi tahap: define, design, develop, dan disseminate, yang akan dikerjakan selama dua tahun. Hasil pengembangan tahun I, tahap define, hasil angket analisis kebutuhan mahasiswa dan dosen, yaitu sebagian besar mahasiswa belum memahami materi kalkulus II, karena kesulitan mempelajarinya. Dikarenakan dosen menggunakan model pembelajaran langsung tanpa media, sehingga mahasiswa pasif dalam kelas. Oleh karena itu perlu dikembangkan model pembelajaran yang dapat mengaktifkan mahasiswa, yaitu model collaborative learning matematika melalui media blog dengan interactive digital book matakuliah kalkulus II. Hasil tahap design, yaitu 1) rancangan model collaborative learning matematika, 2) format media blog, situs internet yang digunakan untuk memposting bahan ajar, ruang diskusi kolaborasi online, pretes dan postes interaktif, serta uji kompetensi interaktif. Alamat blog https://sunismikalkulus.blogspot.co.id/?m=0. Sedangkan format interactive digital book kalkulus II dibuat dengan Kvisoft Flip Book Maker 3.6.6 yang menampilkan interactive digital book seperti tampilan buku cetak dapat memberikan umpan balik secara langsung kepada pengguna. Sedangkan hasil tahap develop, dihasilkan prototipe model collaborative learning matematika, yang telah divalidasi oleh ahli desain dan media pembelajaran, serta ahli matematika bahwa prototipe model valid, sehingga layak digunakan.http://fourier.or.id/index.php/FOURIER/article/view/68
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Sunismi Sunismi
Abdul Halim Fathani
spellingShingle Sunismi Sunismi
Abdul Halim Fathani
Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus II
Jurnal Fourier
author_facet Sunismi Sunismi
Abdul Halim Fathani
author_sort Sunismi Sunismi
title Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus II
title_short Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus II
title_full Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus II
title_fullStr Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus II
title_full_unstemmed Prototipe Model Collaborative Learning Matematika Melalui Media Blog dengan Interactive Digital Book Mata Kuliah Kalkulus II
title_sort prototipe model collaborative learning matematika melalui media blog dengan interactive digital book mata kuliah kalkulus ii
publisher Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta
series Jurnal Fourier
issn 2252-763X
2541-5239
publishDate 2017-10-01
description Tujuan penelitian ini adalah tersusunnya prototipe model collaborative learning matematika melalui  media blog dengan interactive digital book matakuliah kalkulus II. Penelitian ini menggunakan metode penelitian pengembangan (development research). Model yang digunakan Four-D, meliputi tahap: define, design, develop, dan disseminate, yang akan dikerjakan selama dua tahun. Hasil pengembangan tahun I, tahap define, hasil angket analisis kebutuhan mahasiswa dan dosen, yaitu sebagian besar mahasiswa belum memahami materi kalkulus II, karena kesulitan mempelajarinya. Dikarenakan dosen menggunakan model pembelajaran langsung tanpa media, sehingga mahasiswa pasif dalam kelas. Oleh karena itu perlu dikembangkan model pembelajaran yang dapat mengaktifkan mahasiswa, yaitu model collaborative learning matematika melalui media blog dengan interactive digital book matakuliah kalkulus II. Hasil tahap design, yaitu 1) rancangan model collaborative learning matematika, 2) format media blog, situs internet yang digunakan untuk memposting bahan ajar, ruang diskusi kolaborasi online, pretes dan postes interaktif, serta uji kompetensi interaktif. Alamat blog https://sunismikalkulus.blogspot.co.id/?m=0. Sedangkan format interactive digital book kalkulus II dibuat dengan Kvisoft Flip Book Maker 3.6.6 yang menampilkan interactive digital book seperti tampilan buku cetak dapat memberikan umpan balik secara langsung kepada pengguna. Sedangkan hasil tahap develop, dihasilkan prototipe model collaborative learning matematika, yang telah divalidasi oleh ahli desain dan media pembelajaran, serta ahli matematika bahwa prototipe model valid, sehingga layak digunakan.
url http://fourier.or.id/index.php/FOURIER/article/view/68
work_keys_str_mv AT sunismisunismi prototipemodelcollaborativelearningmatematikamelaluimediablogdenganinteractivedigitalbookmatakuliahkalkulusii
AT abdulhalimfathani prototipemodelcollaborativelearningmatematikamelaluimediablogdenganinteractivedigitalbookmatakuliahkalkulusii
_version_ 1716811900621160448