Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya

Materi agama Islam berbasis technopreneurship di ITS Surabaya dihadirkan untuk antisipasi problem di era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Penelitian ini ditulis dengan menggunakan data kualitatif bersumber pada referensi buku, berita, jurnal dan opini di media massa serta sumber lain yang relevan. Pe...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Choirul Mahfud, Zainul Muhibbin
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al Hikmah Mojokerto 2017-09-01
Series:Modeling: Jurnal Program Studi PGMI
Subjects:
Online Access:http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/modeling/article/view/124
id doaj-cf83c205f96d4fb98a9ed9dc1d713309
record_format Article
spelling doaj-cf83c205f96d4fb98a9ed9dc1d7133092020-11-24T20:59:22ZindSekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al Hikmah MojokertoModeling: Jurnal Program Studi PGMI2442-36612477-667X2017-09-0142126138124Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS SurabayaChoirul Mahfud0Zainul Muhibbin1Institut Teknologi Sepuluh Nopember SurabayaInstitut Teknologi Sepuluh Nopember SurabayaMateri agama Islam berbasis technopreneurship di ITS Surabaya dihadirkan untuk antisipasi problem di era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Penelitian ini ditulis dengan menggunakan data kualitatif bersumber pada referensi buku, berita, jurnal dan opini di media massa serta sumber lain yang relevan. Penelitian ini fokus pada pertanyaan-pertanyaan penting berikut ini: Pertama, apa saja isi materi Agama Islam di Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya? Kedua, bagaimana materi Agama Islam Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya? Ketiga, apa relevansi materi Agama Islam berbasis technopreneurship dengan masyarakat dan bangsa? Hasil riset menunjukkan; pertama, isi materi Agama Islam di ITS berkaitan dengan konsep manusia berhubugan dengan Tuhan, manusia berhubungan dengan manusia dan manusia berhubungan dengan alam semesta. Kedua, pengembangan materi Agama Islam berbasis technopreneurship dan karakter madani di ITS dilakukan untuk menjawab kebutuhan dan tuntutan zaman. Ketiga, relevansi pengembangan materi Agama Islam berbasis technopreneurship dan karakter madani dengan masyarakat ekonomi ASEAN (MEA) yaitu terletak pada kebutuhan inovasi, kreativitas dan sinergi.http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/modeling/article/view/124Materi PAITechnopreneurshipITS Surabaya
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Choirul Mahfud
Zainul Muhibbin
spellingShingle Choirul Mahfud
Zainul Muhibbin
Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya
Modeling: Jurnal Program Studi PGMI
Materi PAI
Technopreneurship
ITS Surabaya
author_facet Choirul Mahfud
Zainul Muhibbin
author_sort Choirul Mahfud
title Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya
title_short Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya
title_full Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya
title_fullStr Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya
title_full_unstemmed Materi PAI Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya
title_sort materi pai berbasis technopreneurship di its surabaya
publisher Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Nahdlatul Ulama Al Hikmah Mojokerto
series Modeling: Jurnal Program Studi PGMI
issn 2442-3661
2477-667X
publishDate 2017-09-01
description Materi agama Islam berbasis technopreneurship di ITS Surabaya dihadirkan untuk antisipasi problem di era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Penelitian ini ditulis dengan menggunakan data kualitatif bersumber pada referensi buku, berita, jurnal dan opini di media massa serta sumber lain yang relevan. Penelitian ini fokus pada pertanyaan-pertanyaan penting berikut ini: Pertama, apa saja isi materi Agama Islam di Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya? Kedua, bagaimana materi Agama Islam Berbasis Technopreneurship di ITS Surabaya? Ketiga, apa relevansi materi Agama Islam berbasis technopreneurship dengan masyarakat dan bangsa? Hasil riset menunjukkan; pertama, isi materi Agama Islam di ITS berkaitan dengan konsep manusia berhubugan dengan Tuhan, manusia berhubungan dengan manusia dan manusia berhubungan dengan alam semesta. Kedua, pengembangan materi Agama Islam berbasis technopreneurship dan karakter madani di ITS dilakukan untuk menjawab kebutuhan dan tuntutan zaman. Ketiga, relevansi pengembangan materi Agama Islam berbasis technopreneurship dan karakter madani dengan masyarakat ekonomi ASEAN (MEA) yaitu terletak pada kebutuhan inovasi, kreativitas dan sinergi.
topic Materi PAI
Technopreneurship
ITS Surabaya
url http://jurnal.stitnualhikmah.ac.id/index.php/modeling/article/view/124
work_keys_str_mv AT choirulmahfud materipaiberbasistechnopreneurshipdiitssurabaya
AT zainulmuhibbin materipaiberbasistechnopreneurshipdiitssurabaya
_version_ 1716782694624395264