Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur Hairpin
Kebutuhan akan sebuah filter dalam sebuah rangkaian elektronik mutlak diperlukan, dikarenakan sesuai dengan fungsi filter adalah meloloskan frekuensi yang diinginkan dan akan menahan frekuensi yang tidak diinginkan. Desain dan realisasi filter bandpass menggunakan teknologi mikrostrip dengan struktu...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Indonesian Institute of Sciences
2016-06-01
|
Series: | Jurnal Elektronika dan Telekomunikasi |
Subjects: | |
Online Access: | http://www.jurnalet.com/jet/article/view/21 |
id |
doaj-c449cf657e9d4598b772b9a95c872958 |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-c449cf657e9d4598b772b9a95c8729582020-11-24T23:21:13ZengIndonesian Institute of SciencesJurnal Elektronika dan Telekomunikasi1411-82892527-99552016-06-01131333710.14203/jet.v13.33-3735Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur HairpinTeguh Praludi0Yaya Sulaeman1Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi, Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia.Pusat Penelitian Elektronika dan Telekomunikasi, Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia.Kebutuhan akan sebuah filter dalam sebuah rangkaian elektronik mutlak diperlukan, dikarenakan sesuai dengan fungsi filter adalah meloloskan frekuensi yang diinginkan dan akan menahan frekuensi yang tidak diinginkan. Desain dan realisasi filter bandpass menggunakan teknologi mikrostrip dengan struktur hairpin akan dipaparkan pada makalah ini. Strukur hairpin merupakan perbaikan dari filter yang menggunakan parallel coupled bila ditinjau dari sisi dimensi sebuah filter, di mana pada struktur hairpin ini, panjang dari stripline akan dilipat membentuk huruf U sebesar ½ λ dengan sudut lekukan 90o. Filter bandpass struktur hairpin dengan teknologi mikrostrip akan didesain dengan insertion loss ≤ -3 dB pada daerah passband, return loss ≥ -20 dB, lebar bandwidth 200 MHz, impedansi karakteristik 50 Ω, frekuensi kerja 2,9–3,1 GHz dengan respon filter Chebyshev 0,1 dB. Filter bandpass yang didesain menggunakan bahan dari roger RO4350 yang mempunyai ketebalan 1,44 mm, dan permitivitas relatif (εr) = 3,77. Filter bandpass struktur hairpin ini dirancang dan disimulasikan dengan menggunakan perangkat lunak ADS (Advanced Design System) dari Agilent.http://www.jurnalet.com/jet/article/view/21filter bandpasshairpinmikrostrip |
collection |
DOAJ |
language |
English |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
Teguh Praludi Yaya Sulaeman |
spellingShingle |
Teguh Praludi Yaya Sulaeman Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur Hairpin Jurnal Elektronika dan Telekomunikasi filter bandpass hairpin mikrostrip |
author_facet |
Teguh Praludi Yaya Sulaeman |
author_sort |
Teguh Praludi |
title |
Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur Hairpin |
title_short |
Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur Hairpin |
title_full |
Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur Hairpin |
title_fullStr |
Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur Hairpin |
title_full_unstemmed |
Desain dan Realisasi Filter Bandpass Mikrostrip Dengan Struktur Hairpin |
title_sort |
desain dan realisasi filter bandpass mikrostrip dengan struktur hairpin |
publisher |
Indonesian Institute of Sciences |
series |
Jurnal Elektronika dan Telekomunikasi |
issn |
1411-8289 2527-9955 |
publishDate |
2016-06-01 |
description |
Kebutuhan akan sebuah filter dalam sebuah rangkaian elektronik mutlak diperlukan, dikarenakan sesuai dengan fungsi filter adalah meloloskan frekuensi yang diinginkan dan akan menahan frekuensi yang tidak diinginkan. Desain dan realisasi filter bandpass menggunakan teknologi mikrostrip dengan struktur hairpin akan dipaparkan pada makalah ini. Strukur hairpin merupakan perbaikan dari filter yang menggunakan parallel coupled bila ditinjau dari sisi dimensi sebuah filter, di mana pada struktur hairpin ini, panjang dari stripline akan dilipat membentuk huruf U sebesar ½ λ dengan sudut lekukan 90o. Filter bandpass struktur hairpin dengan teknologi mikrostrip akan didesain dengan insertion loss ≤ -3 dB pada daerah passband, return loss ≥ -20 dB, lebar bandwidth 200 MHz, impedansi karakteristik 50 Ω, frekuensi kerja 2,9–3,1 GHz dengan respon filter Chebyshev 0,1 dB. Filter bandpass yang didesain menggunakan bahan dari roger RO4350 yang mempunyai ketebalan 1,44 mm, dan permitivitas relatif (εr) = 3,77. Filter bandpass struktur hairpin ini dirancang dan disimulasikan dengan menggunakan perangkat lunak ADS (Advanced Design System) dari Agilent. |
topic |
filter bandpass hairpin mikrostrip |
url |
http://www.jurnalet.com/jet/article/view/21 |
work_keys_str_mv |
AT teguhpraludi desaindanrealisasifilterbandpassmikrostripdenganstrukturhairpin AT yayasulaeman desaindanrealisasifilterbandpassmikrostripdenganstrukturhairpin |
_version_ |
1725572204068864000 |