Penggunaan Metode Rapid Application Development Dalam Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan
Abstrak Yayasan Putra Asih Malida dalam Pengolahan data pepustakaan baik dalam pengolahan data anggota, peminjaman buku, pengembalian buku sampai dengan pembuatan laporan masih menggunakan cara manual dan masih menggunakan media kertas untuk mencatat data yang ada di perpustakaan tersebut. Hal ini...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Bina Sarana Informatika, LPPM
2017-09-01
|
Series: | Jurnal Informatika |
Subjects: | |
Online Access: | http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ji/article/view/2226 |
Summary: | Abstrak
Yayasan Putra Asih Malida dalam Pengolahan data pepustakaan baik dalam pengolahan data anggota, peminjaman buku, pengembalian buku sampai dengan pembuatan laporan masih menggunakan cara manual dan masih menggunakan media kertas untuk mencatat data yang ada di perpustakaan tersebut. Hal ini tentunya akan memperlambat proses tersebut. Di lain sisi, para siswa juga kesulitan mencari buku yang ingin dibaca karena tidak tahu letak penyimpanannya. Untuk memecahkan permasalahan tersebut maka perlu dibuat sebuah rancangan sistem informasi perpustakaan yang dapat menangani pengolahan data perpustakaan agar proses tersebut berjalan dengan efisien dan efektif. Selain bisa menghemat pengeluaran untuk membeli kertas, sistem ini juga bisa membuat arsip-arsip lama tersimpan dengan rapih dibandingkan harus disimpan dalam lemari atau pun Gudang. Dalam perancangan sistem informasi perpustakaan berbasis wab ini, penulis menggunakan metode Rapid Application Development (RAD), aplikasi Netbeans 8.1 sebagai software pembuatan script dan Xampp 1.7.3 sebagai software pembuatan database yang berbasis MYSQL. Hasil dari perancangan sistem informasi ini dapat memberikan kemudahan bagian petugas dalam mengolah data yang berhubungan dengan pengolahan perpustakaan serta dapat mempermudah dan mempercepat dan dapat menghemat waktu dalam pembuatan laporan, dan data dapat tersimpan dengan aman karena sudah menggunakan database sehingga petugas tidak perlu khawatir dengan terjadinya kehilangan data.
Kata Kunci : Sistem, Informasi, Perpustakaan, Web, RAD
Abstract
Yayasan Putra Asih Malida in library data processing both in data processing member, book loaning, returning book until making report still using manual method and still using paper media to recording existing data in library. This will certainly slow down the process. On the other hand, students also find it difficult to find a book to read because they do not know where the storage is. To solve the problem it is necessary to create a library information system design that can handle the data processing library so that the process runs efficiently and effectively. In addition to saving expenses to buy paper, this system can also make old archives stored neatly than to be stored in a closet or Warehouse. In the design of information systems libraries based on this wab, the authors use Rapid Application Development (RAD), Netbeans 8.1 application as a script-making software and Xampp 1.7.3 as a software-based database creation MYSQL. The results of this information system design can provide ease of the officers in processing data related to the processing of libraries and can simplify and accelerate and can save time in making reports, and data can be stored safely because it is using the database so that officers do not have to worry about the loss data.
Keywords: System, Information, Library, Web, RAD |
---|---|
ISSN: | 2355-6579 2528-2247 |