PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULU
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu dan besar pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu. J...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
UNIB Press
2017-09-01
|
Series: | Kinestetik |
Subjects: | |
Online Access: | https://ejournal.unib.ac.id/index.php/kinestetik/article/view/10927 |
id |
doaj-c342d07f3abb4da7a723d893e8293aa6 |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-c342d07f3abb4da7a723d893e8293aa62020-11-25T03:10:05ZengUNIB PressKinestetik2477-331X2685-65142017-09-0112757910.33369/jk.v1i2.109275065PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULUYarmani Yarmani0hendias juniasyah1Universitas BengkuluUniversitas BengkuluPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu dan besar pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian pre eksperimen dengan desain penelitian one group pretest-posttest design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh atlet putra aktif di klub bola basket king spark kota Bengkulu yang berjumlah 25 orang. Sampel dalam penelitian ini adalah 25 orang atlet putra klub bola basket king spark kota Bengkulu karena penelitian ini menggunakan teknik total sampling atau sampling jenuh. Pelaksanaan penelitian dilakukan sebanyak 16 kali pertemuan. Data hasil penelitian menunjukkan, dengan menggunakan uji t untuk dua sampel dependen (paired samples). Didapatkan nilai t hitung = 15,45 > t tabel = 2,064 dan nilai maka Ho ditolak sehingga disimpulkan terdapat pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu. Besar pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu yang didapat adalah sebesar 0,323 dengan kategori sedang.https://ejournal.unib.ac.id/index.php/kinestetik/article/view/10927bola basketdrillsshooting |
collection |
DOAJ |
language |
English |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
Yarmani Yarmani hendias juniasyah |
spellingShingle |
Yarmani Yarmani hendias juniasyah PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULU Kinestetik bola basket drills shooting |
author_facet |
Yarmani Yarmani hendias juniasyah |
author_sort |
Yarmani Yarmani |
title |
PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULU |
title_short |
PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULU |
title_full |
PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULU |
title_fullStr |
PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULU |
title_full_unstemmed |
PENGARUH LATIHAN SHOOTING DRILLS TERHADAP HASIL THREE POINT SHOOTING ATLET PUTRA KLUB BOLA BASKET KING SPARK KOTA BENGKULU |
title_sort |
pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark kota bengkulu |
publisher |
UNIB Press |
series |
Kinestetik |
issn |
2477-331X 2685-6514 |
publishDate |
2017-09-01 |
description |
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu dan besar pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian pre eksperimen dengan desain penelitian one group pretest-posttest design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh atlet putra aktif di klub bola basket king spark kota Bengkulu yang berjumlah 25 orang. Sampel dalam penelitian ini adalah 25 orang atlet putra klub bola basket king spark kota Bengkulu karena penelitian ini menggunakan teknik total sampling atau sampling jenuh. Pelaksanaan penelitian dilakukan sebanyak 16 kali pertemuan. Data hasil penelitian menunjukkan, dengan menggunakan uji t untuk dua sampel dependen (paired samples). Didapatkan nilai t hitung = 15,45 > t tabel = 2,064 dan nilai maka Ho ditolak sehingga disimpulkan terdapat pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu. Besar pengaruh latihan shooting drills terhadap hasil three point shooting atlet putra klub bola basket king spark Kota Bengkulu yang didapat adalah sebesar 0,323 dengan kategori sedang. |
topic |
bola basket drills shooting |
url |
https://ejournal.unib.ac.id/index.php/kinestetik/article/view/10927 |
work_keys_str_mv |
AT yarmaniyarmani pengaruhlatihanshootingdrillsterhadaphasilthreepointshootingatletputraklubbolabasketkingsparkkotabengkulu AT hendiasjuniasyah pengaruhlatihanshootingdrillsterhadaphasilthreepointshootingatletputraklubbolabasketkingsparkkotabengkulu |
_version_ |
1724660724766081024 |