Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19
Pembelajaran student center menekankan partisipasi aktif mahasiswa selama proses interaksi, tetapi Pandemic Covid-19 merubah prosesnya menjadi daring. Perubahan bentuk interaksi dan penyesuaian tujuan pembelajaran harus mengutamakan penerapan karakteristik SN DIKTI. Penelitian ini bertujuan memberik...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
2021-02-01
|
Series: | Jurnal Obsesi |
Subjects: | |
Online Access: | https://obsesi.or.id/index.php/obsesi/article/view/1117 |
id |
doaj-a12ab365bd164a738803e140936eab06 |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-a12ab365bd164a738803e140936eab062021-09-02T14:31:09ZengUniversitas Pahlawan Tuanku TambusaiJurnal Obsesi2356-13272549-89592021-02-01522037204910.31004/obsesi.v5i2.1117450Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19Avanti Vera Risti Pramudyani0Prima Suci Rohmadheny1Sodiq Aziz Kuntoro2Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Ahmad DahlanPendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Ahmad DahlanPendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Ahmad DahlanPembelajaran student center menekankan partisipasi aktif mahasiswa selama proses interaksi, tetapi Pandemic Covid-19 merubah prosesnya menjadi daring. Perubahan bentuk interaksi dan penyesuaian tujuan pembelajaran harus mengutamakan penerapan karakteristik SN DIKTI. Penelitian ini bertujuan memberikan gambaran tentang implementasi karakteristik pembelajaran di Prodi PG PAUD selama pandemic dengan student center. Penelitian survey cross sectional ini melibatkan mahasiswa aktif (n=54). Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner berbantuan Google Form. Data dianalisis secara kuantitatif dan dideskripsikan secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan mahasiswa penuh kesadaran terlibat aktif bersama dosen merumuskan rencana pembelajaran meliputi capaian, tujuan, metode, indikator, rencana aktivitas pembelajaran, dan prosentase penilaian; serta mahasiswa lebih tertarik untuk menyampaikan gagasan daripada mendengarkan ceramah selama perkuliahan. Aktivitas tersebut belum sepenuhnya pembelajaran aktif, namun merupakan bentuk implementasi dari student center teori pembelajaran humanis menurut Maslow dan Rogers. Pembelajaran student center yang humanis sangat sesuai diterapkan pada masa pandemic karena keterbatasan interaksi langsung, khususnya mengembangkan kemandirian mahasiswa.https://obsesi.or.id/index.php/obsesi/article/view/1117humanistikmahasiswasn diktipandemiccovid-19 |
collection |
DOAJ |
language |
English |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
Avanti Vera Risti Pramudyani Prima Suci Rohmadheny Sodiq Aziz Kuntoro |
spellingShingle |
Avanti Vera Risti Pramudyani Prima Suci Rohmadheny Sodiq Aziz Kuntoro Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19 Jurnal Obsesi humanistik mahasiswa sn dikti pandemic covid-19 |
author_facet |
Avanti Vera Risti Pramudyani Prima Suci Rohmadheny Sodiq Aziz Kuntoro |
author_sort |
Avanti Vera Risti Pramudyani |
title |
Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19 |
title_short |
Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19 |
title_full |
Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19 |
title_fullStr |
Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19 |
title_full_unstemmed |
Pembelajaran humanistik Maslow dan Rogers: Implikasi SN DIKTI selama Pandemic Covid-19 |
title_sort |
pembelajaran humanistik maslow dan rogers: implikasi sn dikti selama pandemic covid-19 |
publisher |
Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai |
series |
Jurnal Obsesi |
issn |
2356-1327 2549-8959 |
publishDate |
2021-02-01 |
description |
Pembelajaran student center menekankan partisipasi aktif mahasiswa selama proses interaksi, tetapi Pandemic Covid-19 merubah prosesnya menjadi daring. Perubahan bentuk interaksi dan penyesuaian tujuan pembelajaran harus mengutamakan penerapan karakteristik SN DIKTI. Penelitian ini bertujuan memberikan gambaran tentang implementasi karakteristik pembelajaran di Prodi PG PAUD selama pandemic dengan student center. Penelitian survey cross sectional ini melibatkan mahasiswa aktif (n=54). Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner berbantuan Google Form. Data dianalisis secara kuantitatif dan dideskripsikan secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan mahasiswa penuh kesadaran terlibat aktif bersama dosen merumuskan rencana pembelajaran meliputi capaian, tujuan, metode, indikator, rencana aktivitas pembelajaran, dan prosentase penilaian; serta mahasiswa lebih tertarik untuk menyampaikan gagasan daripada mendengarkan ceramah selama perkuliahan. Aktivitas tersebut belum sepenuhnya pembelajaran aktif, namun merupakan bentuk implementasi dari student center teori pembelajaran humanis menurut Maslow dan Rogers. Pembelajaran student center yang humanis sangat sesuai diterapkan pada masa pandemic karena keterbatasan interaksi langsung, khususnya mengembangkan kemandirian mahasiswa. |
topic |
humanistik mahasiswa sn dikti pandemic covid-19 |
url |
https://obsesi.or.id/index.php/obsesi/article/view/1117 |
work_keys_str_mv |
AT avantiveraristipramudyani pembelajaranhumanistikmaslowdanrogersimplikasisndiktiselamapandemiccovid19 AT primasucirohmadheny pembelajaranhumanistikmaslowdanrogersimplikasisndiktiselamapandemiccovid19 AT sodiqazizkuntoro pembelajaranhumanistikmaslowdanrogersimplikasisndiktiselamapandemiccovid19 |
_version_ |
1721174396873211904 |