HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITA
The purpose of this research is to know in detail The Relation of Parents Education Degree, Learn Guidance, and Intelligence Quotient Level, Level with Self-Help Ability, Mental Retardation Students in SDLB Pembina MalangThis study uses associative survey method, The sampling method used was total s...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Negeri Malang
2016-04-01
|
Series: | Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Luar Biasa |
Subjects: | |
Online Access: | http://journal.um.ac.id/index.php/jppplb/article/view/5283 |
id |
doaj-9dfc37e319554472909b5e96bd5f039d |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-9dfc37e319554472909b5e96bd5f039d2020-11-25T01:56:30ZindUniversitas Negeri MalangJurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Luar Biasa2355-746X2528-31972016-04-01121581624552HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITAA Ramadona0Sihkabuden ,1Jurusan Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri MalangJurusan Pendidikan Luar Biasa, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri MalangThe purpose of this research is to know in detail The Relation of Parents Education Degree, Learn Guidance, and Intelligence Quotient Level, Level with Self-Help Ability, Mental Retardation Students in SDLB Pembina MalangThis study uses associative survey method, The sampling method used was total sampling by taking 31 students as a sample of the all population. The data collection was by questionnaire and documentation methods. Data analysis techniques used correlation of Chi-squareanalysis is to describe the degree of relationship between independent and dependent variables. The results of this research showed that there were: (1) no significant relationship between parents education degree and self-helf ability variable. (2) there was no significant relationship between learning guidance and self-helf ability variable. (3) there is a significant relationship between a variable intelligence quotient level with self-help ability. Advice for parents’ is to increase continually theirs role in guiding children by increasing knowledge and understanding about the appropriate self-help ability. Tujuan penelitian ini secara rinci adalah untuk mengetahui hubungan tingkat pendidikan orang tua, bimbingan belajar, dan tingkat kecerdasan (IQ) dengan kemampuan bina diri bagi siswa tunagrahita di SDLB Pembina Malang. Penelitian ini menggunakan metode survey assosiatif, dimana untuk mengetahui hubungan atara variabel-variabel bebas terhadap variabel terikat. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh wali murid siswa tunagrahita kelas I-III SDLB Pembina Malang.. Teknik analisis data menggunakananalisis korelasi Chi-square untuk menjelaskan derajat hubungan antara variabel bebas dengan variable terikat. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) tidak terdapat hubungan yang signifikan antara variable tingkat pendidikan orang tua dengan kemampuan bina diri; 2) tidak terdapat hubungan yang signifikan antara variabel bimbingan belajar dengan kemampuan bina diri; 3) terdapat hubungan yang signifikan antara variabel tingkat kecerdasan (IQ) dengan kemampuan bina diri. Saran untuk orang tua siswa senantiasa meningkatkan perannya dalam membimbing anak dengan meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang cara kemampuan bina diri secara tepat.http://journal.um.ac.id/index.php/jppplb/article/view/5283tingkat pendidikan orang tuabimbingan belajartingkat kecerdasan (IQ)kemampuan bina diritunagrahita |
collection |
DOAJ |
language |
Indonesian |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
A Ramadona Sihkabuden , |
spellingShingle |
A Ramadona Sihkabuden , HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITA Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Luar Biasa tingkat pendidikan orang tua bimbingan belajar tingkat kecerdasan (IQ) kemampuan bina diri tunagrahita |
author_facet |
A Ramadona Sihkabuden , |
author_sort |
A Ramadona |
title |
HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITA |
title_short |
HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITA |
title_full |
HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITA |
title_fullStr |
HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITA |
title_full_unstemmed |
HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA, BIMBINGAN BELAJAR, DAN TINGKAT KECERDASAN (IQ) DENGAN KEMAMPUAN BINA DIRI BAGI SISWA TUNAGRAHITA |
title_sort |
hubungan tingkat pendidikan orang tua, bimbingan belajar, dan tingkat kecerdasan (iq) dengan kemampuan bina diri bagi siswa tunagrahita |
publisher |
Universitas Negeri Malang |
series |
Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Luar Biasa |
issn |
2355-746X 2528-3197 |
publishDate |
2016-04-01 |
description |
The purpose of this research is to know in detail The Relation of Parents Education Degree, Learn Guidance, and Intelligence Quotient Level, Level with Self-Help Ability, Mental Retardation Students in SDLB Pembina MalangThis study uses associative survey method, The sampling method used was total sampling by taking 31 students as a sample of the all population. The data collection was by questionnaire and documentation methods. Data analysis techniques used correlation of Chi-squareanalysis is to describe the degree of relationship between independent and dependent variables. The results of this research showed that there were: (1) no significant relationship between parents education degree and self-helf ability variable. (2) there was no significant relationship between learning guidance and self-helf ability variable. (3) there is a significant relationship between a variable intelligence quotient level with self-help ability. Advice for parents’ is to increase continually theirs role in guiding children by increasing knowledge and understanding about the appropriate self-help ability.
Tujuan penelitian ini secara rinci adalah untuk mengetahui hubungan tingkat pendidikan orang tua, bimbingan belajar, dan tingkat kecerdasan (IQ) dengan kemampuan bina diri bagi siswa tunagrahita di SDLB Pembina Malang. Penelitian ini menggunakan metode survey assosiatif, dimana untuk mengetahui hubungan atara variabel-variabel bebas terhadap variabel terikat. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh wali murid siswa tunagrahita kelas I-III SDLB Pembina Malang.. Teknik analisis data menggunakananalisis korelasi Chi-square untuk menjelaskan derajat hubungan antara variabel bebas dengan variable terikat. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) tidak terdapat hubungan yang signifikan antara variable tingkat pendidikan orang tua dengan kemampuan bina diri; 2) tidak terdapat hubungan yang signifikan antara variabel bimbingan belajar dengan kemampuan bina diri; 3) terdapat hubungan yang signifikan antara variabel tingkat kecerdasan (IQ) dengan kemampuan bina diri. Saran untuk orang tua siswa senantiasa meningkatkan perannya dalam membimbing anak dengan meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang cara kemampuan bina diri secara tepat. |
topic |
tingkat pendidikan orang tua bimbingan belajar tingkat kecerdasan (IQ) kemampuan bina diri tunagrahita |
url |
http://journal.um.ac.id/index.php/jppplb/article/view/5283 |
work_keys_str_mv |
AT aramadona hubungantingkatpendidikanorangtuabimbinganbelajardantingkatkecerdasaniqdengankemampuanbinadiribagisiswatunagrahita AT sihkabuden hubungantingkatpendidikanorangtuabimbinganbelajardantingkatkecerdasaniqdengankemampuanbinadiribagisiswatunagrahita |
_version_ |
1724979771998208000 |