Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar Tuli

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kebutuhan informasi dan upaya pemenuhan kebutuhan informasi anggota komunitas Akar Tuli Malang. Hal tersebut ditinjau dari faktor yang mendorong kebutuhan informasi anggota komunitas. Metode penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan p...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Tri Rahma Kusuma Wardani, Heri Suwignyo, Dwi Novita Ernaningsih
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Negeri Malang 2018-12-01
Series:BIBLIOTIKA: Jurnal Kajian Perpustakaan dan Informasi
Online Access:http://journal2.um.ac.id/index.php/bibliotika/article/view/5395
id doaj-94ecadbe2219454abb43c1e2678f54a3
record_format Article
spelling doaj-94ecadbe2219454abb43c1e2678f54a32020-11-25T03:56:12ZengUniversitas Negeri MalangBIBLIOTIKA: Jurnal Kajian Perpustakaan dan Informasi2579-38022018-12-012210511210.17977/um008v2i22018p1053573Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar TuliTri Rahma Kusuma Wardani0Heri Suwignyo1Dwi Novita Ernaningsih2Universitas Negeri MalangUniversitas Negeri MalangUniversitas Negeri MalangABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kebutuhan informasi dan upaya pemenuhan kebutuhan informasi anggota komunitas Akar Tuli Malang. Hal tersebut ditinjau dari faktor yang mendorong kebutuhan informasi anggota komunitas. Metode penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan telaah dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebutuhan informasi anggota komunitas didorong oleh sepuluh faktor. Selain sepuluh faktor tersebut, kebutuhan informasi anggota komunitas juga dipengaruhi oleh isi informasi yang disertai dengan gambar untuk memudahkan mereka dalam menerjemahkan, dan memahami informasi yang diperoleh. Upaya pemenuhan kebutuhan informasi anggota komunitas dilakukan dengan beberapa cara, yakni pencarian informasi melalui manusia atau bertanya kepada orang lain, pencarian informasi melalui dokumen, pencarian informasi melalui gawai atau secara online, dan membaca bibir lawan bicara. Kata Kunci: kebutuhan informasi, upaya pemenuhan kebutuhan informasi, komunitas Akar Tuli, tuli, tunarungu.   ABSTRACT This study aims to describe the information needs and efforts to meet the information needs of Malang Tuli Root community members. This is viewed from the factors that drive the information needs of community members. This research method uses a case study method with a qualitative approach. Data collection techniques are carried out by observation, interviews, and document review. The results showed that the information needs of community members were driven by ten factors. In addition to these ten factors, the information needs of community members are also influenced by the content of information accompanied by images to facilitate them in translating, and understanding the information obtained. Efforts to fulfill the information needs of community members are carried out in several ways, namely searching for information through humans or asking other people, searching for information through documents, searching for information through devices or online, and reading the lips of the other person. Keywords: information needs, efforts to fulfill information needs, deaf, deaf, deaf.http://journal2.um.ac.id/index.php/bibliotika/article/view/5395
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author Tri Rahma Kusuma Wardani
Heri Suwignyo
Dwi Novita Ernaningsih
spellingShingle Tri Rahma Kusuma Wardani
Heri Suwignyo
Dwi Novita Ernaningsih
Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar Tuli
BIBLIOTIKA: Jurnal Kajian Perpustakaan dan Informasi
author_facet Tri Rahma Kusuma Wardani
Heri Suwignyo
Dwi Novita Ernaningsih
author_sort Tri Rahma Kusuma Wardani
title Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar Tuli
title_short Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar Tuli
title_full Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar Tuli
title_fullStr Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar Tuli
title_full_unstemmed Kebutuhan Informasi dan Upaya Pemenuhan Kebutuhan Informasi pada Komunitas Akar Tuli
title_sort kebutuhan informasi dan upaya pemenuhan kebutuhan informasi pada komunitas akar tuli
publisher Universitas Negeri Malang
series BIBLIOTIKA: Jurnal Kajian Perpustakaan dan Informasi
issn 2579-3802
publishDate 2018-12-01
description ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kebutuhan informasi dan upaya pemenuhan kebutuhan informasi anggota komunitas Akar Tuli Malang. Hal tersebut ditinjau dari faktor yang mendorong kebutuhan informasi anggota komunitas. Metode penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan telaah dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebutuhan informasi anggota komunitas didorong oleh sepuluh faktor. Selain sepuluh faktor tersebut, kebutuhan informasi anggota komunitas juga dipengaruhi oleh isi informasi yang disertai dengan gambar untuk memudahkan mereka dalam menerjemahkan, dan memahami informasi yang diperoleh. Upaya pemenuhan kebutuhan informasi anggota komunitas dilakukan dengan beberapa cara, yakni pencarian informasi melalui manusia atau bertanya kepada orang lain, pencarian informasi melalui dokumen, pencarian informasi melalui gawai atau secara online, dan membaca bibir lawan bicara. Kata Kunci: kebutuhan informasi, upaya pemenuhan kebutuhan informasi, komunitas Akar Tuli, tuli, tunarungu.   ABSTRACT This study aims to describe the information needs and efforts to meet the information needs of Malang Tuli Root community members. This is viewed from the factors that drive the information needs of community members. This research method uses a case study method with a qualitative approach. Data collection techniques are carried out by observation, interviews, and document review. The results showed that the information needs of community members were driven by ten factors. In addition to these ten factors, the information needs of community members are also influenced by the content of information accompanied by images to facilitate them in translating, and understanding the information obtained. Efforts to fulfill the information needs of community members are carried out in several ways, namely searching for information through humans or asking other people, searching for information through documents, searching for information through devices or online, and reading the lips of the other person. Keywords: information needs, efforts to fulfill information needs, deaf, deaf, deaf.
url http://journal2.um.ac.id/index.php/bibliotika/article/view/5395
work_keys_str_mv AT trirahmakusumawardani kebutuhaninformasidanupayapemenuhankebutuhaninformasipadakomunitasakartuli
AT herisuwignyo kebutuhaninformasidanupayapemenuhankebutuhaninformasipadakomunitasakartuli
AT dwinovitaernaningsih kebutuhaninformasidanupayapemenuhankebutuhaninformasipadakomunitasakartuli
_version_ 1724466545031118848