DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSAR

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep geometri siswa yang memiliki kepribadian sensing dan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep geometri siswa yang memiliki kepribadian intuition. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif yang dianalisis d...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Kiswanto Kiswanto, Ulfiani Rahman, Sri Sulasteri
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar 2015-06-01
Series:MaPan: Jurnal Matematika dan Pembelajaran
Subjects:
Online Access:http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/Mapan/article/view/2742
id doaj-8517cd2f73574c2d92bacb36369ac8b5
record_format Article
spelling doaj-8517cd2f73574c2d92bacb36369ac8b52020-11-24T22:10:02ZindUniversitas Islam Negeri Alauddin MakassarMaPan: Jurnal Matematika dan Pembelajaran2354-68832581-172X2015-06-0131415810.24252/mapan.2015v3n1a52597DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSARKiswanto Kiswanto0Ulfiani Rahman1Sri Sulasteri2Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Alauddin MakassarFakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Alauddin MakassarFakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Alauddin MakassarPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep geometri siswa yang memiliki kepribadian sensing dan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep geometri siswa yang memiliki kepribadian intuition. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif yang dianalisis dengan menggunakan pendekatan fenomenalisme. Subjek yang terpilih dalam penelitian ini adalah dua orang siswa dari kelas IXh yang pernah diajarkan pokok bahasan bangun ruang sisi datar, sub pokok bahasan kubus dan balok, serta memiliki kepribadian sensing dan intuition dengan skor tertinggi pada salah satu aspek kepribadian yang diketahui dengan menggunakan skala kepribadian. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah pemberian skala kepribadian, pemberian tes pemahaman konsep, dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pemahaman konsep geometri siswa yang mempunyai kepribadian sensing (S1) berdasarkan indikator memperlihatkan bahwa S1 kurang mampu menyatakan ulang konsep geometri yang telah dipelajarinya, S1 mampu mengenali objek berdasarkan sifat-sifat yang dimiliki objek sesuai konsep yang diberikan, S1 mampu memberikan contoh dan noncontoh dari konsep, S1 mampu menyatakan  konsep dalam bentuk representasi matematis dan S1 kurang mampu mengaplikasikan konsep dalam bentuk pemecahan masalah. Sedangkan pemahaman konsep geometri siswa yang mempunyai kepribadian intuition (S2) berdasarkan indikator memperlihatkan bahwa S2 kurang mampu menyatakan ulang konsep geometri yang telah dipelajarinya, S2 mampu mengenali objek berdasarkan sifat-sifat yang dimiliki objek sesuai konsep yang diberikan, S2 kurang mampu memberikan contoh dan non contoh dari konsep, S2 mampu menyatakan konsep dalam bentuk representasi matematis dan S1 mampu mengaplikasikan konsep dalam bentuk pemecahan masalah.http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/Mapan/article/view/2742Pemahaman KonsepKepribadian Sensing dan Intuition
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Kiswanto Kiswanto
Ulfiani Rahman
Sri Sulasteri
spellingShingle Kiswanto Kiswanto
Ulfiani Rahman
Sri Sulasteri
DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSAR
MaPan: Jurnal Matematika dan Pembelajaran
Pemahaman Konsep
Kepribadian Sensing dan Intuition
author_facet Kiswanto Kiswanto
Ulfiani Rahman
Sri Sulasteri
author_sort Kiswanto Kiswanto
title DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSAR
title_short DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSAR
title_full DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSAR
title_fullStr DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSAR
title_full_unstemmed DESKRIPSI PEMAHAMAN KONSEP MATERI GEOMETRI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN SENSING DAN INTUITION PADA SISWA KELAS IX SMPN 33 MAKASSAR
title_sort deskripsi pemahaman konsep materi geometri ditinjau dari kepribadian sensing dan intuition pada siswa kelas ix smpn 33 makassar
publisher Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
series MaPan: Jurnal Matematika dan Pembelajaran
issn 2354-6883
2581-172X
publishDate 2015-06-01
description Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep geometri siswa yang memiliki kepribadian sensing dan untuk mendeskripsikan pemahaman konsep geometri siswa yang memiliki kepribadian intuition. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif yang dianalisis dengan menggunakan pendekatan fenomenalisme. Subjek yang terpilih dalam penelitian ini adalah dua orang siswa dari kelas IXh yang pernah diajarkan pokok bahasan bangun ruang sisi datar, sub pokok bahasan kubus dan balok, serta memiliki kepribadian sensing dan intuition dengan skor tertinggi pada salah satu aspek kepribadian yang diketahui dengan menggunakan skala kepribadian. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah pemberian skala kepribadian, pemberian tes pemahaman konsep, dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pemahaman konsep geometri siswa yang mempunyai kepribadian sensing (S1) berdasarkan indikator memperlihatkan bahwa S1 kurang mampu menyatakan ulang konsep geometri yang telah dipelajarinya, S1 mampu mengenali objek berdasarkan sifat-sifat yang dimiliki objek sesuai konsep yang diberikan, S1 mampu memberikan contoh dan noncontoh dari konsep, S1 mampu menyatakan  konsep dalam bentuk representasi matematis dan S1 kurang mampu mengaplikasikan konsep dalam bentuk pemecahan masalah. Sedangkan pemahaman konsep geometri siswa yang mempunyai kepribadian intuition (S2) berdasarkan indikator memperlihatkan bahwa S2 kurang mampu menyatakan ulang konsep geometri yang telah dipelajarinya, S2 mampu mengenali objek berdasarkan sifat-sifat yang dimiliki objek sesuai konsep yang diberikan, S2 kurang mampu memberikan contoh dan non contoh dari konsep, S2 mampu menyatakan konsep dalam bentuk representasi matematis dan S1 mampu mengaplikasikan konsep dalam bentuk pemecahan masalah.
topic Pemahaman Konsep
Kepribadian Sensing dan Intuition
url http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/Mapan/article/view/2742
work_keys_str_mv AT kiswantokiswanto deskripsipemahamankonsepmaterigeometriditinjaudarikepribadiansensingdanintuitionpadasiswakelasixsmpn33makassar
AT ulfianirahman deskripsipemahamankonsepmaterigeometriditinjaudarikepribadiansensingdanintuitionpadasiswakelasixsmpn33makassar
AT srisulasteri deskripsipemahamankonsepmaterigeometriditinjaudarikepribadiansensingdanintuitionpadasiswakelasixsmpn33makassar
_version_ 1725809632274808832