Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan Efisien

<p>Proses penyeimbangan biasanya dilakukan dengan memberikan gaya sentrifugal baru untuk melawan gaya sentrifugal yang telah ada atau dengan mereduksi gaya sentrifugal awal tersebut. Pada artikel ini, kami menggunakan konsep penyeimbangan dengan menambah atau mengurangi massa menggunakan prins...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Agung Eko Sucahyono
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Center For Handicraft And Batik, Ministry of Industry Republic of Indonesia 2016-04-01
Series:Dinamika Kerajinan dan Batik: Majalah Ilmiah
Subjects:
Online Access:http://ejournal.kemenperin.go.id/dkb/article/view/1151
id doaj-817b02a4543e42c389ba4ebedb213620
record_format Article
spelling doaj-817b02a4543e42c389ba4ebedb2136202020-11-24T23:21:49ZindCenter For Handicraft And Batik, Ministry of Industry Republic of IndonesiaDinamika Kerajinan dan Batik: Majalah Ilmiah2087-42942528-61962016-04-01281375110.22322/dkb.v28i1.1151975Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan EfisienAgung Eko Sucahyono0Center for Handicraft and Batik<p>Proses penyeimbangan biasanya dilakukan dengan memberikan gaya sentrifugal baru untuk melawan gaya sentrifugal yang telah ada atau dengan mereduksi gaya sentrifugal awal tersebut. Pada artikel ini, kami menggunakan konsep penyeimbangan dengan menambah atau mengurangi massa menggunakan prinsip mesin penyeimbang dengan satu piringan koreksi yang bertujuan untuk memberi keseimbangan terintegrasi dengan menghubungkan persamaan-persamaan matematis dari perumusan yang digunakan dalam perhitungan keseimbangan. Massa penyeimbang adalah massa yang ditambahkan pada satu muka piringan koreksi untuk melawan dampak dari massa tak seimbang. Idealnya penambahan massa ini dilakukan sekali saja, namun pada kenyataannya hal ini sangat sulit terpenuhi. Hal ini disebabkan karena faktor error yang tidak mungkin dihindari. Jadi kita melakukannya lebih dari satu kali. Proses itu dapat dilakukan secara otomatis dengan menggunakan proses looping dan setiap kali proses memberikan sinyal getarn yang berbeda dan memberikan amplitudo getaran yang semakin rendah hingga tercapai kondisi getaran yang kita inginkan. Ada beberapa variable yang kami gunakan: massa tak seimbang, posisi radial, posisi massa penyeimbang.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci</strong>: proses penyeimbangan, gergaji</p>http://ejournal.kemenperin.go.id/dkb/article/view/1151proses penyeimbangangergaji
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Agung Eko Sucahyono
spellingShingle Agung Eko Sucahyono
Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan Efisien
Dinamika Kerajinan dan Batik: Majalah Ilmiah
proses penyeimbangan
gergaji
author_facet Agung Eko Sucahyono
author_sort Agung Eko Sucahyono
title Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan Efisien
title_short Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan Efisien
title_full Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan Efisien
title_fullStr Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan Efisien
title_full_unstemmed Mengurangi ‘Kogel’ pada Gergaji Belah dengan Cepat dan Efisien
title_sort mengurangi ‘kogel’ pada gergaji belah dengan cepat dan efisien
publisher Center For Handicraft And Batik, Ministry of Industry Republic of Indonesia
series Dinamika Kerajinan dan Batik: Majalah Ilmiah
issn 2087-4294
2528-6196
publishDate 2016-04-01
description <p>Proses penyeimbangan biasanya dilakukan dengan memberikan gaya sentrifugal baru untuk melawan gaya sentrifugal yang telah ada atau dengan mereduksi gaya sentrifugal awal tersebut. Pada artikel ini, kami menggunakan konsep penyeimbangan dengan menambah atau mengurangi massa menggunakan prinsip mesin penyeimbang dengan satu piringan koreksi yang bertujuan untuk memberi keseimbangan terintegrasi dengan menghubungkan persamaan-persamaan matematis dari perumusan yang digunakan dalam perhitungan keseimbangan. Massa penyeimbang adalah massa yang ditambahkan pada satu muka piringan koreksi untuk melawan dampak dari massa tak seimbang. Idealnya penambahan massa ini dilakukan sekali saja, namun pada kenyataannya hal ini sangat sulit terpenuhi. Hal ini disebabkan karena faktor error yang tidak mungkin dihindari. Jadi kita melakukannya lebih dari satu kali. Proses itu dapat dilakukan secara otomatis dengan menggunakan proses looping dan setiap kali proses memberikan sinyal getarn yang berbeda dan memberikan amplitudo getaran yang semakin rendah hingga tercapai kondisi getaran yang kita inginkan. Ada beberapa variable yang kami gunakan: massa tak seimbang, posisi radial, posisi massa penyeimbang.</p><p> </p><p><strong>Kata kunci</strong>: proses penyeimbangan, gergaji</p>
topic proses penyeimbangan
gergaji
url http://ejournal.kemenperin.go.id/dkb/article/view/1151
work_keys_str_mv AT agungekosucahyono mengurangikogelpadagergajibelahdengancepatdanefisien
_version_ 1725569946949255168