PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRAN
Antenatal Care (ANC) yang berkualitas sesuai standar yang telah ditentukan oleh Pemerintah yaitu 1 kali dalam trimester I, 1 kali trimester II dan 2 kali trimester III untuk menurunkan angka kesakitan dan kematian ibu. Kota Padang menetapkan pelayanan ANC tersebut dengan 10 T. Penelitian ini bertuju...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Andalas University
2017-08-01
|
Series: | JKMA: (Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas) (Andalas Journal of Public Health) |
Online Access: | http://jurnal.fkm.unand.ac.id/index.php/jkma/article/view/170 |
id |
doaj-816517d227ba4eb394ed0b1084ddd7ae |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-816517d227ba4eb394ed0b1084ddd7ae2021-07-23T04:17:27ZengAndalas UniversityJKMA: (Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas) (Andalas Journal of Public Health)1978-38332442-67252017-08-0110110110710.24893/jkma.v10i1.170163PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRANFitrayeni Fitrayeni0Suryati Suryati1Rizki Mela Faranti2Prodi S1 Kebidanan FK UnandStaf Pengajar Prodi S1 Kebidanan FK UnandStaf Pengajar Prodi S1 Kebidanan FK UnandAntenatal Care (ANC) yang berkualitas sesuai standar yang telah ditentukan oleh Pemerintah yaitu 1 kali dalam trimester I, 1 kali trimester II dan 2 kali trimester III untuk menurunkan angka kesakitan dan kematian ibu. Kota Padang menetapkan pelayanan ANC tersebut dengan 10 T. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Penyebab rendahnya kelengkapan kunjungan ANC ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Pegambiran tahun 2013. Penelitian ini dilakukan bulan Januari - Oktober 2013 dengan desain cross sectional study. Jumlah populasi 87 orang, besar sampel 46 orang, metode pengambilan sampel proporsional sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner, dan dianalisis secara univariat dan bivariat dengan uji chi square. Hasil penelitian ini didapatkan 63% responden memiliki tingkat pengetahuan rendah, 67,4% memiliki sikap negatif, 43,5% responden mengatakan peran bidan kurang baik saat kunjungan, 58,7% responden menyatakan keluarga tidak mendukung. Untuk itu diperlukan upaya peningkatan peran bidan, meningkatkan peran dan dukungan suami agar ibu hamil dapat melaksanakan kunjungan ANC dengan lengkap. Kata Kunci: Antenatal Care, Pengetahuan, Sikap, Peran Bidan, Dukungan Keluargahttp://jurnal.fkm.unand.ac.id/index.php/jkma/article/view/170 |
collection |
DOAJ |
language |
English |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
Fitrayeni Fitrayeni Suryati Suryati Rizki Mela Faranti |
spellingShingle |
Fitrayeni Fitrayeni Suryati Suryati Rizki Mela Faranti PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRAN JKMA: (Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas) (Andalas Journal of Public Health) |
author_facet |
Fitrayeni Fitrayeni Suryati Suryati Rizki Mela Faranti |
author_sort |
Fitrayeni Fitrayeni |
title |
PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRAN |
title_short |
PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRAN |
title_full |
PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRAN |
title_fullStr |
PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRAN |
title_full_unstemmed |
PENYEBAB RENDAHNYA KELENGKAPAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PEGAMBIRAN |
title_sort |
penyebab rendahnya kelengkapan kunjungan antenatal care ibu hamil di wilayah kerja puskesmas pegambiran |
publisher |
Andalas University |
series |
JKMA: (Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas) (Andalas Journal of Public Health) |
issn |
1978-3833 2442-6725 |
publishDate |
2017-08-01 |
description |
Antenatal Care (ANC) yang berkualitas sesuai standar yang telah ditentukan oleh Pemerintah yaitu 1 kali dalam trimester I, 1 kali trimester II dan 2 kali trimester III untuk menurunkan angka kesakitan dan kematian ibu. Kota Padang menetapkan pelayanan ANC tersebut dengan 10 T. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Penyebab rendahnya kelengkapan kunjungan ANC ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Pegambiran tahun 2013. Penelitian ini dilakukan bulan Januari - Oktober 2013 dengan desain cross sectional study. Jumlah populasi 87 orang, besar sampel 46 orang, metode pengambilan sampel proporsional sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner, dan dianalisis secara univariat dan bivariat dengan uji chi square. Hasil penelitian ini didapatkan 63% responden memiliki tingkat pengetahuan rendah, 67,4% memiliki sikap negatif, 43,5% responden mengatakan peran bidan kurang baik saat kunjungan, 58,7% responden menyatakan keluarga tidak mendukung. Untuk itu diperlukan upaya peningkatan peran bidan, meningkatkan peran dan dukungan suami agar ibu hamil dapat melaksanakan kunjungan ANC dengan lengkap.
Kata Kunci: Antenatal Care, Pengetahuan, Sikap, Peran Bidan, Dukungan Keluarga |
url |
http://jurnal.fkm.unand.ac.id/index.php/jkma/article/view/170 |
work_keys_str_mv |
AT fitrayenifitrayeni penyebabrendahnyakelengkapankunjunganantenatalcareibuhamildiwilayahkerjapuskesmaspegambiran AT suryatisuryati penyebabrendahnyakelengkapankunjunganantenatalcareibuhamildiwilayahkerjapuskesmaspegambiran AT rizkimelafaranti penyebabrendahnyakelengkapankunjunganantenatalcareibuhamildiwilayahkerjapuskesmaspegambiran |
_version_ |
1721290870010937344 |