Pengaruh Pemupukan Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Rimpang Kencur
Penelitian dilakukan di KP. Cibinong – Bogor dari bulan Oktober 1988 sampai dengan Juli 1989 dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh pemupukan terhadap pertumbuhan dan produksi rimpang kencur. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Acak Kelompok, dengan 12 perlakuan dan tiga ulangan. Hasil peneli...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Pusat Penelitian dan Pengembangan Perkebunan
2017-05-01
|
Series: | Buletin Penelitian Tanaman Rempah dan Obat |
Subjects: | |
Online Access: | http://ejurnal.litbang.pertanian.go.id/index.php/bultro/article/view/6667 |