Penerapan Web Services untuk Layanan Informasi Pekerjaan Online

Abstract— There are multiple websites that provide job vacancies information through internet. The limitation of those sites is that they manage only their own data. There is no effort to share their data to other websites. Data sharing will benefit users that users can search vacancies from larger...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Adi Wibowo, Kartika Gunadi, Benny Hartono Santoso
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Andalas 2016-12-01
Series:Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi
Subjects:
Online Access:https://teknosi.fti.unand.ac.id/index.php/teknosi/article/view/103
Description
Summary:Abstract— There are multiple websites that provide job vacancies information through internet. The limitation of those sites is that they manage only their own data. There is no effort to share their data to other websites. Data sharing will benefit users that users can search vacancies from larger and more complete database. This research proposes a prototype of job vacancies information provider using SDLC method. To share data this sistem proposed using REST protocol. REST protocol enable sistem to share job vacancies data, job seeker data, and login data among systems. The result shows that the prototype can provide data through REST as needed.   Intisari— Situs penyedia data lowongan pekerjaan banyak tersedia di internet. Kekurangan yang terlihat pada situs-situs tersebut adalah bahwa data yang tersimpan hanya dikelola secara mandiri oleh tiap situs. Tidak ada upaya berbagi (sharing) antar situs yang memungkinkan pengguna mencari data dari database yang lebih besar atau lengkap. Penelitian ini menggunakan metode SDLC untuk mengusulkan purwarupa situs data lowongan pekerjaan dengan dukungan protokol REST. Protokol REST memungkinkan sistem berbagi data lowongan pekerjaan, data pencari pekerjaan, dan login antar sistem. Hasil penelitian menunjukkan bahwa purwarupa dapat menyediakan layanan data melalui REST sesuai kebutuhan.
ISSN:2460-3465
2476-8812