Pengaruh Green Marketing Dan Corporate Social Responsibility Terhadap Keputusan Pembelian Pengetahuan Konsumen Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Toko Swalayan Super Indo Kota Semarang)
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Green Marketing dan corporate social responsibility terhadap keputusan untuk membeli produk hijau dengan peran mediasi pengetahuan konsumen. Penelitian ini menggunakan metode analisis jalur (Path Analysis). Populasi peneltian...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas 17 Agustus 1945 (UNTAG) Semarang
2016-08-01
|
Series: | Media Ekonomi dan Manajemen |
Online Access: | http://jurnal.untagsmg.ac.id/index.php/fe/article/view/427 |
Summary: | ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Green Marketing dan corporate social responsibility terhadap keputusan untuk membeli produk hijau dengan peran mediasi pengetahuan konsumen.
Penelitian ini menggunakan metode analisis jalur (Path Analysis). Populasi peneltian adalah konsumen pengguna produk organik yang belanja di Toko Swalayan Super Indo Kota Semarang. Sampel penelitian sebanyak 140 orang, yang dipilih dengan menggunakan accidental sampling.
Kesimpulan dalam penelitian ini adalah bahwa green marketing dan CSR berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengetahuan konsumen(1) Pengetahuan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian (2) green marketing dan CSR berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian melalui pengetahuan konsumen sebagai variabel intervening (3)
Kata kunci: Green Marketing, Corporate social responsibility, Pengetahuan konsumen dan Keputusan Pembelian.
ABSTACT
This study aimed to analyze the influence of Green Marketing and corporate social responsibility of the decision to buy green products with the mediating role of consumer knowledge .
This research used path analysis ( path analysis ) . The population of a study is the organic product consumers shopping at Supermarket Super Indo Semarang . Sample was 140 people , which is selected by using accidental sampling method .
The conclusion of this study is that green marketing and CSR had positive and significant impact on consumer knowledge ( 1 ) Knowledge of consumers had positive and significant effect on purchasing decisions ( 2 ) green marketing and CSR had positive and significant impact on consumer purchasing decisions through consumer knowledge as intervening (3)
Key words : Green Marketing, corporate social responsibility, consumer knowledge,
consumer purchasing |
---|---|
ISSN: | 0854-1442 2503-4464 |