GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYA

Bajar pembelajaran kreatif dan inovatif perlu disusun untuk memadukan cabang seni musik, tari dan teater. Penulis mengangkat Gandrang Bulo sebagai materi ajar. Seni pertunjukan tersebut dikembangkan sebagai bahan ajar untuk mengintegrasikan pembelajaran Seni Budaya.Permasalahan penelitian, “Bagaiman...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: masnaini .
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Negeri Makassar 2015-12-01
Series:Journal of EST (Educational Science And Technology)
Online Access:http://ojs.unm.ac.id/index.php/JEST/article/view/1338
id doaj-5dd85fae28c04ee4b826c3b109e9469f
record_format Article
spelling doaj-5dd85fae28c04ee4b826c3b109e9469f2020-11-25T01:03:52ZengUniversitas Negeri MakassarJournal of EST (Educational Science And Technology)2460-14972477-38402015-12-011310.26858/est.v1i3.13381461GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYAmasnaini .0Guru Seni Budaya SMP Negeri 4 Sungguminasa Kabupaten GowaBajar pembelajaran kreatif dan inovatif perlu disusun untuk memadukan cabang seni musik, tari dan teater. Penulis mengangkat Gandrang Bulo sebagai materi ajar. Seni pertunjukan tersebut dikembangkan sebagai bahan ajar untuk mengintegrasikan pembelajaran Seni Budaya.Permasalahan penelitian, “Bagaimana karakteristik, model pengembangan, aplikasi, dan kelayakan produk akhir Gandrang Bulo sebagai bahan Ajar Seni Budaya di SMP Negeri 4 Sungguminasa? Metode penelitian adalah penelitian dan pengembangan. Landasannya teori pembelajaran dan antropologi. Hasil temuan antara lain: (1) Karakteristik Gandrang Bulo yang mengintegrasikan unsur musik, tari, dan teater dapat kembangkan sebagai bahan ajar Seni Budaya di SMP; (2) Model Pengembangan Gandrang Bulo sebagai bahan ajar Seni Budaya dengan penyusunan draf buku, kemudian diuji coba setiap draf, direvisi menjadi buku, divalidasi sampai menghasilkan produk akhir bahan ajar; (3) Pengintegrasian cabang seni musik, tari dan teater efektif, karena semua siswa terlibat memainkan peran sesuai dengan bakat dan minatnya  melalui pendekatan pembelajaran kolaborasi dalam mengembangkan siswa yang cerdas, bertanggung jawab, dan partisipatif; (4)Berdasarkan masukan dari validator, dihasilkan produk Gandrang Bulo sebagai bahan ajar Seni Budaya di SMP Negeri 4 Sungguminasa.http://ojs.unm.ac.id/index.php/JEST/article/view/1338
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author masnaini .
spellingShingle masnaini .
GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYA
Journal of EST (Educational Science And Technology)
author_facet masnaini .
author_sort masnaini .
title GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYA
title_short GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYA
title_full GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYA
title_fullStr GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYA
title_full_unstemmed GANDRANG BULO SEBAGAI BAHAN AJAR SENI BUDAYA
title_sort gandrang bulo sebagai bahan ajar seni budaya
publisher Universitas Negeri Makassar
series Journal of EST (Educational Science And Technology)
issn 2460-1497
2477-3840
publishDate 2015-12-01
description Bajar pembelajaran kreatif dan inovatif perlu disusun untuk memadukan cabang seni musik, tari dan teater. Penulis mengangkat Gandrang Bulo sebagai materi ajar. Seni pertunjukan tersebut dikembangkan sebagai bahan ajar untuk mengintegrasikan pembelajaran Seni Budaya.Permasalahan penelitian, “Bagaimana karakteristik, model pengembangan, aplikasi, dan kelayakan produk akhir Gandrang Bulo sebagai bahan Ajar Seni Budaya di SMP Negeri 4 Sungguminasa? Metode penelitian adalah penelitian dan pengembangan. Landasannya teori pembelajaran dan antropologi. Hasil temuan antara lain: (1) Karakteristik Gandrang Bulo yang mengintegrasikan unsur musik, tari, dan teater dapat kembangkan sebagai bahan ajar Seni Budaya di SMP; (2) Model Pengembangan Gandrang Bulo sebagai bahan ajar Seni Budaya dengan penyusunan draf buku, kemudian diuji coba setiap draf, direvisi menjadi buku, divalidasi sampai menghasilkan produk akhir bahan ajar; (3) Pengintegrasian cabang seni musik, tari dan teater efektif, karena semua siswa terlibat memainkan peran sesuai dengan bakat dan minatnya  melalui pendekatan pembelajaran kolaborasi dalam mengembangkan siswa yang cerdas, bertanggung jawab, dan partisipatif; (4)Berdasarkan masukan dari validator, dihasilkan produk Gandrang Bulo sebagai bahan ajar Seni Budaya di SMP Negeri 4 Sungguminasa.
url http://ojs.unm.ac.id/index.php/JEST/article/view/1338
work_keys_str_mv AT masnaini gandrangbulosebagaibahanajarsenibudaya
_version_ 1725199001329860608