WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG

SDN Sudimoro 1 Kecamatan Bululawang belum dilakukan kegiatan ekstrakurikuler seni tari, dari beberapa wali murid berinisiatif mengikutkan anaknya untuk mengikuti les seni tari di sanggar tari daerah sekitar. Pada saat akan diadakannya pentas seni, pihak sekolah kesulitan mencari pelatih seni tari ka...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Ratih Kartika Werdiningtiyas, Denna Delawanti Chrisyarani
Format: Article
Language:Indonesian
Published: UMSurabaya Publishing 2017-08-01
Series:Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Subjects:
Online Access:http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/Axiologiya/article/view/840/625
id doaj-5627648984cf40948dd8c0ec2798bbd0
record_format Article
spelling doaj-5627648984cf40948dd8c0ec2798bbd02020-11-25T00:53:09ZindUMSurabaya PublishingAksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat2528-49672548-219X2017-08-01128487WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANGRatih Kartika WerdiningtiyasDenna Delawanti ChrisyaraniSDN Sudimoro 1 Kecamatan Bululawang belum dilakukan kegiatan ekstrakurikuler seni tari, dari beberapa wali murid berinisiatif mengikutkan anaknya untuk mengikuti les seni tari di sanggar tari daerah sekitar. Pada saat akan diadakannya pentas seni, pihak sekolah kesulitan mencari pelatih seni tari karena minimnya pelatih, lokasi yang terlalu jauh dari warga dan kurangnya materi tentang tari anak. Berdasarkan kondisi di SDN Sudimoro 1 maka sangat pentingnya diadakan tentang pelatihan tari untuk anak sekolah dasar, khususnya kelas rendah.. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan lima hari, hari pertama penyampaian materi gerak dasar tari semut, hari kedua sampai kelima peserta melakukan praktik ragam gerak tari semut berserta pola lantainya. Kegiatan workshop bertujuan dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam memaksimalkan penggunaan tari semut sebagai pembelajaran yang sesuai dalam pembelajaran seni tari, mengembangkan dan menciptakan materi pembelajaran seni budaya khususnya seni tari terkait dengan konsep, dan meningkatkan kemampuan sekaligus skill siswa.http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/Axiologiya/article/view/840/625Tari kreasi anakTari semutSDN Sudimoro 1
collection DOAJ
language Indonesian
format Article
sources DOAJ
author Ratih Kartika Werdiningtiyas
Denna Delawanti Chrisyarani
spellingShingle Ratih Kartika Werdiningtiyas
Denna Delawanti Chrisyarani
WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG
Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Tari kreasi anak
Tari semut
SDN Sudimoro 1
author_facet Ratih Kartika Werdiningtiyas
Denna Delawanti Chrisyarani
author_sort Ratih Kartika Werdiningtiyas
title WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG
title_short WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG
title_full WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG
title_fullStr WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG
title_full_unstemmed WORKSHOP TARI ANAK DI SD NEGERI SUDIMORO 01 KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG
title_sort workshop tari anak di sd negeri sudimoro 01 kecamatan bululawang kabupaten malang
publisher UMSurabaya Publishing
series Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
issn 2528-4967
2548-219X
publishDate 2017-08-01
description SDN Sudimoro 1 Kecamatan Bululawang belum dilakukan kegiatan ekstrakurikuler seni tari, dari beberapa wali murid berinisiatif mengikutkan anaknya untuk mengikuti les seni tari di sanggar tari daerah sekitar. Pada saat akan diadakannya pentas seni, pihak sekolah kesulitan mencari pelatih seni tari karena minimnya pelatih, lokasi yang terlalu jauh dari warga dan kurangnya materi tentang tari anak. Berdasarkan kondisi di SDN Sudimoro 1 maka sangat pentingnya diadakan tentang pelatihan tari untuk anak sekolah dasar, khususnya kelas rendah.. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan lima hari, hari pertama penyampaian materi gerak dasar tari semut, hari kedua sampai kelima peserta melakukan praktik ragam gerak tari semut berserta pola lantainya. Kegiatan workshop bertujuan dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam memaksimalkan penggunaan tari semut sebagai pembelajaran yang sesuai dalam pembelajaran seni tari, mengembangkan dan menciptakan materi pembelajaran seni budaya khususnya seni tari terkait dengan konsep, dan meningkatkan kemampuan sekaligus skill siswa.
topic Tari kreasi anak
Tari semut
SDN Sudimoro 1
url http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/Axiologiya/article/view/840/625
work_keys_str_mv AT ratihkartikawerdiningtiyas workshoptarianakdisdnegerisudimoro01kecamatanbululawangkabupatenmalang
AT dennadelawantichrisyarani workshoptarianakdisdnegerisudimoro01kecamatanbululawangkabupatenmalang
_version_ 1725239043608805376