SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)

Penentuan kesesuaian lahan (pemukiman, industri, kehutanan, rekreasi, serta tempat pembuangan limbah) di suatu daerah tertentu merupakan hal yang sangat memerlukan perhatian para pengambil keputusan baik di tingkat pusat maupun daerah. Berbagai parameter (misalnya jaringan jalan, kemiringan lereng,...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Sri Hartati, Adi Nugroho
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Ahmad Dahlan 2013-04-01
Series:Jurnal Informatika
Subjects:
Online Access:http://journal.uad.ac.id/index.php/JIFO/article/view/1151
id doaj-4c85c16dca1d4e939b2e58109fc17226
record_format Article
spelling doaj-4c85c16dca1d4e939b2e58109fc172262021-05-02T07:43:34ZengUniversitas Ahmad DahlanJurnal Informatika1978-05242013-04-0162630641SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)Sri HartatiAdi NugrohoPenentuan kesesuaian lahan (pemukiman, industri, kehutanan, rekreasi, serta tempat pembuangan limbah) di suatu daerah tertentu merupakan hal yang sangat memerlukan perhatian para pengambil keputusan baik di tingkat pusat maupun daerah. Berbagai parameter (misalnya jaringan jalan, kemiringan lereng, ketersediaan air, dan sebagainya) perlu dipertimbangkan secara seksama sehingga para pengambil keputusan bisa melakukan pengambilan keputusan yang berkualitas berkaitan dengan kesesuaian lahan. Dalam tulisan ini, kami memilih  metoda AHP (Analytical Hierarchy Process) sebagai metoda yang akan digunakan sebagai basis pengambilan keputusan. Berkaitan dengan hal ini, SIG (Sistem Informasi Geografis) yang mampu melakukan visualisasi area geografis tertentu dapat digunakan sebagai sarana untuk menampilkan hasil perhitungan AHP ke layar monitor komputer atau ke dalam bentuk peta tercetak.http://journal.uad.ac.id/index.php/JIFO/article/view/1151Kesesuaian lahan, AHP GIS.
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author Sri Hartati
Adi Nugroho
spellingShingle Sri Hartati
Adi Nugroho
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)
Jurnal Informatika
Kesesuaian lahan, AHP GIS.
author_facet Sri Hartati
Adi Nugroho
author_sort Sri Hartati
title SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)
title_short SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)
title_full SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)
title_fullStr SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)
title_full_unstemmed SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BERBASIS AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) UNTUK PENENTUAN KESESUAIAN PENGGUNAAN LAHAN (STUDI KASUS: KABUPATEN SEMARANG)
title_sort sistem pendukung keputusan berbasis ahp (analytical hierarchy process) untuk penentuan kesesuaian penggunaan lahan (studi kasus: kabupaten semarang)
publisher Universitas Ahmad Dahlan
series Jurnal Informatika
issn 1978-0524
publishDate 2013-04-01
description Penentuan kesesuaian lahan (pemukiman, industri, kehutanan, rekreasi, serta tempat pembuangan limbah) di suatu daerah tertentu merupakan hal yang sangat memerlukan perhatian para pengambil keputusan baik di tingkat pusat maupun daerah. Berbagai parameter (misalnya jaringan jalan, kemiringan lereng, ketersediaan air, dan sebagainya) perlu dipertimbangkan secara seksama sehingga para pengambil keputusan bisa melakukan pengambilan keputusan yang berkualitas berkaitan dengan kesesuaian lahan. Dalam tulisan ini, kami memilih  metoda AHP (Analytical Hierarchy Process) sebagai metoda yang akan digunakan sebagai basis pengambilan keputusan. Berkaitan dengan hal ini, SIG (Sistem Informasi Geografis) yang mampu melakukan visualisasi area geografis tertentu dapat digunakan sebagai sarana untuk menampilkan hasil perhitungan AHP ke layar monitor komputer atau ke dalam bentuk peta tercetak.
topic Kesesuaian lahan, AHP GIS.
url http://journal.uad.ac.id/index.php/JIFO/article/view/1151
work_keys_str_mv AT srihartati sistempendukungkeputusanberbasisahpanalyticalhierarchyprocessuntukpenentuankesesuaianpenggunaanlahanstudikasuskabupatensemarang
AT adinugroho sistempendukungkeputusanberbasisahpanalyticalhierarchyprocessuntukpenentuankesesuaianpenggunaanlahanstudikasuskabupatensemarang
_version_ 1721493944273993728