Pengaruh Fee Audit, Ukuran Perusahaan Klien, Ukuran KAP, dan Opini Auditor Pada Audit Delay
Audit Delay merupakan lamanya waktu yang diperlukan oleh auditor untuk menyelesaikan laporan audit, yang akan berdampak pada ketepatan publikasi informasi. Tujuan penelitian adalah untuk menguji dan memperoleh bukti empiris pengaruh fee audit, ukuran perusahaan klien, ukuran kantor akuntan publik, d...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Udayana
2018-05-01
|
Series: | E-Jurnal Akuntansi |
Online Access: | https://ojs.unud.ac.id/index.php/Akuntansi/article/view/38702 |