PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGI
Kenyamanan dan perawatan diri merupakan kebutuhan dasar manusia baik dalam keadaan sehat maupun dalam kondisi sedang dirawat. Makalah ini bertujuan mengembangkan alat keramas portable untuk pasien rumah sakit. Dalam perancangan produk varian produk melibatkan variasi parameter aspek-aspek tertentu d...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Diponegoro University
2014-05-01
|
Series: | J@ti Undip: Jurnal Teknik Industri |
Online Access: | https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jgti/article/view/6857 |
id |
doaj-331dbed9e77848f4b81518f4c3944bdd |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-331dbed9e77848f4b81518f4c3944bdd2020-11-25T01:28:24ZindDiponegoro UniversityJ@ti Undip: Jurnal Teknik Industri1907-14342502-15162014-05-019210510810.12777/jati.9.2.105-1085956PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGIJamari Jamari0A.V. Yolanda1Industrial Engineering Departement Diponegoro University Jl. Prof. Sudarto, SH Tembalang Semarang 50239 Telp. 0247460052Industrial Engineering Departement Diponegoro University Jl. Prof. Sudarto, SH Tembalang Semarang 50239 Telp. 0247460052Kenyamanan dan perawatan diri merupakan kebutuhan dasar manusia baik dalam keadaan sehat maupun dalam kondisi sedang dirawat. Makalah ini bertujuan mengembangkan alat keramas portable untuk pasien rumah sakit. Dalam perancangan produk varian produk melibatkan variasi parameter aspek-aspek tertentu dari produk yang sudah ada untuk menghasilkan desain produk baru. Terdapat beberapa metode perancangan produk dalam menentukan produk terbaik. Perancangan produk dalam studi ini menggunakan metode morfologi. Metode ini berisi daftar semua kemungkinan solusi untuk masalah-masalah multi-dimensi non-kuantitatif. Beberapa konsep perancangan produk dipaparkan dalam studi ini dan proses pemilihan konsep produk terbaik juga disampaikan. Sebuah konsep produk alat keramas portable yang dapat digunakan untuk merawat pasien rumah sakit telah berhasil dikembangkan dan prototipenya berhasil dibuat. Kata kunci: alat keramas, morfologi, perancangan produk, rumah sakit. Abstract Comfort and personal treatment is one of a basic human need in healthy or in being treated condition.The aim of this paper is to develop a portable shampooing equipment for hospital patients. In product design, the variation of product involves specific parameters of the existing product in order to create a new product design. There are several methods of product design process for determining the best product. Product design method used in this study is morphological method.This method contains a list of all possible solutions to the non-quantitatively multi-dimensional problems. Several product design concepts are presented in this study and the process of selecting the best product concept is also demonstrated. A concept of portable shampooing product equipment that can be usedto treat hospital patients has been successfully developed and the prototype of such concept has been manufactured. Keywords: shampooing equipment, morphology, product design, hospital.https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jgti/article/view/6857 |
collection |
DOAJ |
language |
Indonesian |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
Jamari Jamari A.V. Yolanda |
spellingShingle |
Jamari Jamari A.V. Yolanda PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGI J@ti Undip: Jurnal Teknik Industri |
author_facet |
Jamari Jamari A.V. Yolanda |
author_sort |
Jamari Jamari |
title |
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGI |
title_short |
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGI |
title_full |
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGI |
title_fullStr |
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGI |
title_full_unstemmed |
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT KERAMAS PORTABLE UNTUK PASIEN RUMAH SAKIT DENGAN METODE MORFOLOGI |
title_sort |
perancangan dan pembuatan alat keramas portable untuk pasien rumah sakit dengan metode morfologi |
publisher |
Diponegoro University |
series |
J@ti Undip: Jurnal Teknik Industri |
issn |
1907-1434 2502-1516 |
publishDate |
2014-05-01 |
description |
Kenyamanan dan perawatan diri merupakan kebutuhan dasar manusia baik dalam keadaan sehat maupun dalam kondisi sedang dirawat. Makalah ini bertujuan mengembangkan alat keramas portable untuk pasien rumah sakit. Dalam perancangan produk varian produk melibatkan variasi parameter aspek-aspek tertentu dari produk yang sudah ada untuk menghasilkan desain produk baru. Terdapat beberapa metode perancangan produk dalam menentukan produk terbaik.
Perancangan produk dalam studi ini menggunakan metode morfologi. Metode ini berisi daftar semua kemungkinan solusi untuk masalah-masalah multi-dimensi non-kuantitatif. Beberapa konsep perancangan produk dipaparkan dalam studi ini dan proses pemilihan konsep produk terbaik juga disampaikan. Sebuah konsep produk alat keramas portable yang dapat digunakan untuk merawat pasien rumah sakit telah berhasil dikembangkan dan prototipenya berhasil dibuat.
Kata kunci: alat keramas, morfologi, perancangan produk, rumah sakit.
Abstract
Comfort and personal treatment is one of a basic human need in healthy or in being treated condition.The aim of this paper is to develop a portable shampooing equipment for hospital patients. In product design, the variation of product involves specific parameters of the existing product in order to create a new product design. There are several methods of product design process for determining the best product. Product design method used in this study is morphological method.This method contains a list of all possible solutions to the non-quantitatively multi-dimensional problems. Several product design concepts are presented in this study and the process of selecting the best product concept is also demonstrated. A concept of portable shampooing product equipment that can be usedto treat hospital patients has been successfully developed and the prototype of such concept has been manufactured.
Keywords: shampooing equipment, morphology, product design, hospital. |
url |
https://ejournal.undip.ac.id/index.php/jgti/article/view/6857 |
work_keys_str_mv |
AT jamarijamari perancangandanpembuatanalatkeramasportableuntukpasienrumahsakitdenganmetodemorfologi AT avyolanda perancangandanpembuatanalatkeramasportableuntukpasienrumahsakitdenganmetodemorfologi |
_version_ |
1725101891093790720 |