KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS FIELD INTERMEDIATE DALAM MENYELESAIKAN SOAL ETNOMATEMATIKA
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan representasi matematis siswa dengan gaya kognitif Field Intermediate (FDI) dalam menyelesaikan soal etnomatematika di SD 1 Muhammadiyah Kudus. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian adalah tiga siswa kelas II...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Muhammadiyah Metro
2020-06-01
|
Series: | Jurnal Aksioma |
Subjects: | |
Online Access: | https://ojs.fkip.ummetro.ac.id/index.php/matematika/article/view/2695 |
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan representasi matematis siswa dengan gaya kognitif Field Intermediate (FDI) dalam menyelesaikan soal etnomatematika di SD 1 Muhammadiyah Kudus. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian adalah tiga siswa kelas III SD 1 Muhammadiyah Kudus yang memiliki gaya kognitif FDI. Tiga siswa tersebut tergolong dalam FDI lemah, sedang, dan kuat. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan teknis analisis yang mengacu pada Miles dan Huberman, yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan simpulan. Jawaban siswa pada TRM dianalisis dan subjek penelitian diwawancara sebagai triangulasi. Langkah selanjutnya yaitu menganalisis data kemampuan representasi siswa dari subjek FDI. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa profil representasi matematis siswa FDI tergolong baik, tetapi masih banyak kendala yang dihadapi. dalam representasi visual, siswa belum dapat menyajikan kembali data atau informasi dari suatu representasi ke representasi tabel; dalam representasi simbolik, siswa belum dapat membuat konjektur dari suatu pola bilangan; dan dalam representasi verbal, siswa belum dapat membuat situasi masalah berdasarkan data atau representasi yang diberikan, dan belum dapat menyusun langkah-langkah penyelesaian masalah matematis dengan kata-kata.
Abstract
This study aims to analyze the mathematical representation ability of students with the Field Intermediate (FDI) cognitive style in solving ethnomathematics problems at SD 1 Muhammadiyah Kudus. This research is a qualitative descriptive study. The research subjects were three third grade students of SD 1 Muhammadiyah Kudus who had FDI cognitive styles. The three students were classified as low, medium, and high FDI. Data analysis in this study uses technical analysis that refers to Miles and Huberman, namely data reduction, data presentation, and drawing conclusions. Students' answers on TRM were analyzed and research subjects were interviewed as triangulation. The next step is to analyze the student's representation ability data from the subject of FDI. The results of the study showed that the FDI students' mathematical representation profile was good, but there were still many obstacles encountered. in visual representation, students have not been able to restate data or information from a representation to the table representation; in symbolic representation, students have not been able to make a conjecture of a number pattern; and (3) in verbal representations, students have not been able to create problem situations based on data or representations provided, and have not been able to arrange steps to solve mathematical problems with words. |
---|---|
ISSN: | 2089-8703 2442-5419 |