UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PROBLEM SOLVING PADA MAHASISWA

Abstract. Students often called as the intellectuals because their privileges in higher education. As intellectuals, the students are required to have sufficient intellectual qualities. One form of behavior that indicates intellectual qualities is the ability to solve problems (problem solving). Ho...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Miwa Patnani, M.Si., Psi
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Fakultas Psikologi Universitas YARSI 2015-07-01
Series:Jurnal Psikogenesis
Online Access:http://academicjournal.yarsi.ac.id/index.php/Jurnal-Online-Psikogenesis/article/view/43
Description
Summary:Abstract. Students often called as the intellectuals because their privileges in higher education. As intellectuals, the students are required to have sufficient intellectual qualities. One form of behavior that indicates intellectual qualities is the ability to solve problems (problem solving). However, the problem solving ability of the students is still inadequate, so that the students will be difficult to optimizing their potential at educational process and application in the workplace. Therefore we need an effort to improve the problem solving ability of the students. It is necessary to to improve the problem solving ability of student by increasing cognitive ability, and improve the quality of teaching. Keywords: problem, problem solving, student Abstrak. Mahasiswa sering disebut sebagai kaum intelektual karena keistimewaannya dalam mengenyam pendidikan tinggi. Sebagai kaum intelektual, tentunya mahasiswa dituntut untuk memiliki kualitas intelektual yang memadai. Salah satu bentuk perilaku yang menunjukkan kualitas intelektual adalah kemampuan dalam memecahkan masalah (problem solving). Namun demikian, tampaknya kemampuan mahasiswa dalam problem solving masih belum memadai sehingga akan menyulitkan mahasiswa dalam mengoptimalkan potensi yang dimilikinya, baik pada saat proses pendidikan maupun pada saat aplikasi ilmu di dalam dunia kerja. Oleh karena itu, diperlukan sebuah upaya untuk meningkatkan kemampuan problem solving pada mahasiswa. Upaya untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa memecahkan masalah ini dilakukan dengan meningkatkan kemampuan mahasiswa yang terkait dengan kemampuan kognitifnya, maupun meningkatkan kualitas pengajaran dengan memperbaiki metode maupun karakteristik pengajarnya Kata kunci: masalah, menyelesaikan masalah, mahasiswa
ISSN:2303-3177
2597-7547