PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARAT

Abstract West Kalimantan focused on the mastery of the subject matter to measures the students’ success, so that critical thinking skill and scientific work skill was never been observed and measured. This research aimed to describe students’ scientific work and critical thinking skills profile in...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Rahmat Rasmawan
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta 2019-02-01
Series:EDUSAINS
Online Access:http://journal.uinjkt.ac.id/index.php/edusains/article/view/4417
id doaj-0575cc764e494deba67a909713e9a9a0
record_format Article
spelling doaj-0575cc764e494deba67a909713e9a9a02020-11-25T01:23:56ZengUniversitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah JakartaEDUSAINS1979-72812443-12812019-02-019110.15408/es.v9i1.44173585PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARATRahmat Rasmawan0Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas TanjungpuraAbstract West Kalimantan focused on the mastery of the subject matter to measures the students’ success, so that critical thinking skill and scientific work skill was never been observed and measured. This research aimed to describe students’ scientific work and critical thinking skills profile in West Kalimantan. The design of this research is descriptive. The total sample are 240 students determined by purposive sampling, which is by taking each 60 students of class XI in Pontianak, Sanggau, Sintang and Melawi. This research used scientific work and critical thinking skills test in essay form as data collection tools. Data that have been collected then are specified into categories of skills based on the average score. The results showed that the students’ scientific work skills in category of highly skilled, skilled, less skilled and unskilled in a row are 0.00%, 4.58%, 19.58% and 75.84%, also the students’ critical thinking skills are in category of highly skilled, skilled, less skilled and unskilled which are in a row 0.00%, 0.00%, 18.75%, 81.25%. Based on the results it can be concluded that the students’ scientific work skills and critical thinking skills in West Kalimantan are low. Keywords: critical thinking skill; scientific work skill Abstrak Ukuran keberhasilan belajar siswa di Kalimantan Barat berfokus pada penguasaan materi pelajaran sehingga keterampilan berpikir kritis dan kerja ilmiah belum pernah diamati serta diukur. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan profil keterampilan kerja ilmiah dan berpikir kritis siswa di Kalimantan Barat. Bentuk penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Sampel ditentukan dengan teknik purposive sampling yang berjumlah 240 siswa, yaitu  dengan mengambil masing-masing 60 siswa kelas XI IPA di Kota Pontianak, Kabupaten Sanggau, Kabupaten Sintang dan Kabupaten Melawi. Alat pengumpul data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes keterampilan kerja ilmiah dan berpikir kritis berbentuk essay. Data yang terkumpul selanjutnya ditentukan kategori keterampilan berdasarkan rata-rata skor. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa keterampilan kerja ilmiah siswa yang berada pada kategori sangat terampil, terampil, kurang terampil dan tidak terampil secara berturut-turut adalah 0,00%, 4,58%, 19,58% dan 75,84%, serta keterampilan berpikir kritis siswa pada kategori sangat terampil, terampil, kurang terampil dan tidak terampil secara berturut-turut adalah 0,00%, 0,00%, 18,75%, 81,25%. Berdasarkan hasil yang diperoleh maka dapat disimpulkan bahwa keterampilan kerja ilmiah dan berpikir kritis siswa di Kalimantan Barat tergolong rendah. Kata Kunci: keterampilan berpikir kritis; keterampilan kerja ilmiah Permalink/DOI: http://dx.doi.org/10.15408/es.v9i1.4417http://journal.uinjkt.ac.id/index.php/edusains/article/view/4417
collection DOAJ
language English
format Article
sources DOAJ
author Rahmat Rasmawan
spellingShingle Rahmat Rasmawan
PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARAT
EDUSAINS
author_facet Rahmat Rasmawan
author_sort Rahmat Rasmawan
title PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARAT
title_short PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARAT
title_full PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARAT
title_fullStr PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARAT
title_full_unstemmed PROFIL KETERAMPILAN KERJA ILMIAH DAN BERPIKIR KRITIS SISWA SMA DI KALIMANTAN BARAT
title_sort profil keterampilan kerja ilmiah dan berpikir kritis siswa sma di kalimantan barat
publisher Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
series EDUSAINS
issn 1979-7281
2443-1281
publishDate 2019-02-01
description Abstract West Kalimantan focused on the mastery of the subject matter to measures the students’ success, so that critical thinking skill and scientific work skill was never been observed and measured. This research aimed to describe students’ scientific work and critical thinking skills profile in West Kalimantan. The design of this research is descriptive. The total sample are 240 students determined by purposive sampling, which is by taking each 60 students of class XI in Pontianak, Sanggau, Sintang and Melawi. This research used scientific work and critical thinking skills test in essay form as data collection tools. Data that have been collected then are specified into categories of skills based on the average score. The results showed that the students’ scientific work skills in category of highly skilled, skilled, less skilled and unskilled in a row are 0.00%, 4.58%, 19.58% and 75.84%, also the students’ critical thinking skills are in category of highly skilled, skilled, less skilled and unskilled which are in a row 0.00%, 0.00%, 18.75%, 81.25%. Based on the results it can be concluded that the students’ scientific work skills and critical thinking skills in West Kalimantan are low. Keywords: critical thinking skill; scientific work skill Abstrak Ukuran keberhasilan belajar siswa di Kalimantan Barat berfokus pada penguasaan materi pelajaran sehingga keterampilan berpikir kritis dan kerja ilmiah belum pernah diamati serta diukur. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan profil keterampilan kerja ilmiah dan berpikir kritis siswa di Kalimantan Barat. Bentuk penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Sampel ditentukan dengan teknik purposive sampling yang berjumlah 240 siswa, yaitu  dengan mengambil masing-masing 60 siswa kelas XI IPA di Kota Pontianak, Kabupaten Sanggau, Kabupaten Sintang dan Kabupaten Melawi. Alat pengumpul data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes keterampilan kerja ilmiah dan berpikir kritis berbentuk essay. Data yang terkumpul selanjutnya ditentukan kategori keterampilan berdasarkan rata-rata skor. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa keterampilan kerja ilmiah siswa yang berada pada kategori sangat terampil, terampil, kurang terampil dan tidak terampil secara berturut-turut adalah 0,00%, 4,58%, 19,58% dan 75,84%, serta keterampilan berpikir kritis siswa pada kategori sangat terampil, terampil, kurang terampil dan tidak terampil secara berturut-turut adalah 0,00%, 0,00%, 18,75%, 81,25%. Berdasarkan hasil yang diperoleh maka dapat disimpulkan bahwa keterampilan kerja ilmiah dan berpikir kritis siswa di Kalimantan Barat tergolong rendah. Kata Kunci: keterampilan berpikir kritis; keterampilan kerja ilmiah Permalink/DOI: http://dx.doi.org/10.15408/es.v9i1.4417
url http://journal.uinjkt.ac.id/index.php/edusains/article/view/4417
work_keys_str_mv AT rahmatrasmawan profilketerampilankerjailmiahdanberpikirkritissiswasmadikalimantanbarat
_version_ 1725119887794241536