Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi Medan
System pendukung keputusan (SPK) merupakan suatu system yang mendukung suatu instansi dalam pengambilan keputusan untuk suatu permasalahan dengan tujuan sebagai alat bantu untuk memperluas kapabilitas dalam pengambilan keputusan. Pengambilan keputusan pada dasarnya adalah sebuah pemilihan dari beber...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Perpustakaan dan Publikasi Ilmiah
2016-09-01
|
Series: | Jurnal Eksplora Informatika |
Online Access: | https://eksplora.stikom-bali.ac.id/index.php/eksplora/article/view/46 |
id |
doaj-02037da5e7e6482c81725ac089ee4fc3 |
---|---|
record_format |
Article |
spelling |
doaj-02037da5e7e6482c81725ac089ee4fc32020-11-25T03:10:08ZindPerpustakaan dan Publikasi IlmiahJurnal Eksplora Informatika2089-18142460-36942016-09-013217118046Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi MedanMeiliyani Br GintingSystem pendukung keputusan (SPK) merupakan suatu system yang mendukung suatu instansi dalam pengambilan keputusan untuk suatu permasalahan dengan tujuan sebagai alat bantu untuk memperluas kapabilitas dalam pengambilan keputusan. Pengambilan keputusan pada dasarnya adalah sebuah pemilihan dari beberapa alternative pilihan dengan harapan akan menghasilkan sebuah keputusan yang terbaik . salah satu metode system pendukung keputusan yaitu metode Analyitical Hierarchy Process (AHP) yang merupakan metode untuk melakukan pengambilan keputusan secara ilmiah dan rasional untuk memberikan solusi terhadap masalah criteria yang kompleks dalam berbagai alternative. Metode Analitycal Hierarchy Process (AHP) merupakan metode yang tepat untuk menentukan rangking penerimaan mahasiswa baru. Pemilihan calon Mahasiswa baru merupakan tahapan untuk memutuskan apakah seorang calon dinyatakan diterima atau tidak, sehingga pengambil keputusan dapat memberikan pandangan dan memasukkan penilaian berdasarkan pengalaman. Dengan demikian, penerapan metode AHP dalam penerimaan penerimaan mahasiswa baru berbasis web dan sistem pendukung keputusan ini mampu membantu pihak Sekolah Tinggi untuk menentukan alternatif terbaik dalam proses penerimaan mahasiswa baru sesuai dengan yang diharapkan. Sistem ini juga membantu pihak pengelola atau akademik penerimaan mahasiswa baru dalam proses pendaftaran dan informasi mengenai mahasiswa yang diterima dan tidak diterima. Dengan tersedianya suatu software maka dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang menggunakan metode Analytical Hierarchy Process dengan progrogram web.https://eksplora.stikom-bali.ac.id/index.php/eksplora/article/view/46 |
collection |
DOAJ |
language |
Indonesian |
format |
Article |
sources |
DOAJ |
author |
Meiliyani Br Ginting |
spellingShingle |
Meiliyani Br Ginting Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi Medan Jurnal Eksplora Informatika |
author_facet |
Meiliyani Br Ginting |
author_sort |
Meiliyani Br Ginting |
title |
Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi Medan |
title_short |
Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi Medan |
title_full |
Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi Medan |
title_fullStr |
Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi Medan |
title_full_unstemmed |
Penerapan Metode Ahp Dalam Sistem Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Berbasis Web Pada STT Poliprofesi Medan |
title_sort |
penerapan metode ahp dalam sistem informasi penerimaan mahasiswa baru berbasis web pada stt poliprofesi medan |
publisher |
Perpustakaan dan Publikasi Ilmiah |
series |
Jurnal Eksplora Informatika |
issn |
2089-1814 2460-3694 |
publishDate |
2016-09-01 |
description |
System pendukung keputusan (SPK) merupakan suatu system yang mendukung suatu instansi dalam pengambilan keputusan untuk suatu permasalahan dengan tujuan sebagai alat bantu untuk memperluas kapabilitas dalam pengambilan keputusan. Pengambilan keputusan pada dasarnya adalah sebuah pemilihan dari beberapa alternative pilihan dengan harapan akan menghasilkan sebuah keputusan yang terbaik . salah satu metode system pendukung keputusan yaitu metode Analyitical Hierarchy Process (AHP) yang merupakan metode untuk melakukan pengambilan keputusan secara ilmiah dan rasional untuk memberikan solusi terhadap masalah criteria yang kompleks dalam berbagai alternative. Metode Analitycal Hierarchy Process (AHP) merupakan metode yang tepat untuk menentukan rangking penerimaan mahasiswa baru. Pemilihan calon Mahasiswa baru merupakan tahapan untuk memutuskan apakah seorang calon dinyatakan diterima atau tidak, sehingga pengambil keputusan dapat memberikan pandangan dan memasukkan penilaian berdasarkan pengalaman. Dengan demikian, penerapan metode AHP dalam penerimaan penerimaan mahasiswa baru berbasis web dan sistem pendukung keputusan ini mampu membantu pihak Sekolah Tinggi untuk menentukan alternatif terbaik dalam proses penerimaan mahasiswa baru sesuai dengan yang diharapkan. Sistem ini juga membantu pihak pengelola atau akademik penerimaan mahasiswa baru dalam proses pendaftaran dan informasi mengenai mahasiswa yang diterima dan tidak diterima. Dengan tersedianya suatu software maka dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang menggunakan metode Analytical Hierarchy Process dengan progrogram web. |
url |
https://eksplora.stikom-bali.ac.id/index.php/eksplora/article/view/46 |
work_keys_str_mv |
AT meiliyanibrginting penerapanmetodeahpdalamsisteminformasipenerimaanmahasiswabaruberbasiswebpadasttpoliprofesimedan |
_version_ |
1724660291724115968 |